Categories: KetapangPolhum

Wabup Farhan Serahkan Dana Hibah Daerah ke Masjid Al-Falah Kecamatan Delta Pawan

KalbarOnline, Ketapang – Wakil Bupati Ketapang, Farhan menyerahkan dana hibah daerah kepada pengurus dan yayasan Masjid Al-Falah di Kecamatan Delta Pawan. Penyerahan itu ditandai dengan penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD), pada Senin (03/04/2023), di Masjid Al-Fatihah, Kecamatan Delta Pawan.

Dalam kesempatan itu, Wabup Farhan berharap, agar bantuan ini dapat menjadi suplemen atau dorongan, agar pengurus masjid lebih semangat dalam pembangunan masjid sampai selesai.

“Saya mengubah sistem dalam pemberian hibah ini yaitu dengan datang langsung menyaksikan penandatangan NPHD dan juga bertujuan untuk bersilaturahmi dengan masyarakat serta melihat langsung keadaan masjid yang diberi dana hibah,” ucapnya di sela-sela penandatanganan NPHD.

Lebih lanjut Wabup Farhan menyampaikan, bahwa dana hibah yang diberikan Pemerintah Daerah Kabupaten Ketapang kepada Masjid Al-Fatihah sebesar Rp 600 juta.

“Saya yakin dana hibah ini digunakan dengan sebaik-baiknya untuk kemakmuran masjid ini, dan dapat dipertanggung jawabkan administrasi penggunaannya,” pungkasnya. (Adi LC)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Pj Bupati Romi Wijaya Resmikan Gedung Unit Transfusi Darah RSUD Sukadana

KalbarOnline, Kayong Utara - Pj Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya meresmikan Gedung Unit Transfusi Darah…

43 mins ago

Nih Calon Pj Bupati Landak yang Baru, Gantikan Samuel

KalbarOnline, Pontianak - Dengan berbagai pertimbangan, Kementerian Dalam Negeri tak lagi memperpanjang jabatan Samuel sebagai…

5 hours ago

Liga Mini Soccer Series I Jadi Wadah Kumpul Para ASN Pemkot Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Mengusung jargon “Bola Adalah Teman”, Liga Mini Soccer Series I 2024 Pemkot…

6 hours ago

Harisson Minta OPD Perbaiki SOP dan Temuan BPK: Jangan Sampai Berulang

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri exit meeting pemeriksaan terinci atas…

16 hours ago

Pj Gubernur Harisson Sambangi Stan Pameran Dekranasda Kalbar di Solo

KalbarOnline, Surakarta - Setelah menyaksikan pameran mobil hias dan budaya serta kriya di kawasan Jalan…

16 hours ago

Pj Gubernur Harisson Terima Kunjungan Ketua KDEKS Banten

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson didampingi beberapa kepala perangkat daerah…

16 hours ago