Categories: Ketapang

Netizen Ucap Syukur Ruas Jalan Tumbang Titi – Tanjung di Ketapang Sudah Mulus

KalbarOnline, Ketapang – Setelah sempat menjadi sorotan media massa, kerusakan ruas jalan provinsi Tumbang Titi – Tanjung di Kabupaten Ketapang saat ini telah diperbaikI melalui APBD Provinsi Kalbar tahun 2023.

Informasi ini disambut positif oleh sejumlah warga Ketapang yang juga menjadi penghuni dunia maya khususnya Facebook.

Puluhan netizen menyampaikan rasa syukur atas foto yang diunggah oleh akun Facebook Samiun. Foto yang memperlihatkan ruas jalan yang baru saja selesai dikerjakan itu dilengkapi caption “Tumbang Titi – Tanjung sudah tidak ada miring lagi 👍”. Unggahan itu lalu dibanjiri berbagai komentar oleh netizen lainya.

” Nah udah baik am jalan ini ye pak Samiun. Semoga sebentar lagi hitam am (di aspal) colek Pak Sutarmidji,” tulis akun Facebook Anjus Santoro.

Kemudian ada akun Facebook Wani Purwani yang memberi komentar, “Iya jalanya sudah jos gandos. Saya kemarin baru dari Tumbang Titi,” tulisnya yang mendapat banyak like dari netizen lainya.

Selain itu, ada akun Nanang Shita yang berharap agar ruas jalan itu segera di aspal, “Semoga cepat di aspal,” tulisnya singkat.

Hingga Jumat (23/6/2023) malam, postingan yang diunggah sejak dua hari lalu di grup Facebook Info Air Upas itu telah dibagikan sebanyak 113 kali oleh netizen dan mendapat 1.239 like serta ratusan komentar. (Adi LC)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

4 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

4 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

4 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

4 hours ago

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

8 hours ago

Dapat Bisikan Gaib, Syarif Muhammad Nekat Terjun dari Jembatan Kapuas, Polisi: Ini Upaya Bunuh Diri

KalbarOnline, Pontianak - Mengaku mendapat bisikan gaib, Syarif Muhammad Ikhsan (39 tahun) nekat terjun ke…

11 hours ago