Categories: Kapuas Hulu

Lubang di Jembatan Banin Putussibau Selatan  Mengkhawatirkan

KalbarOnline, Kapuas Hulu –  Kondisi lubang pada Jembatan Banin di Jalan Banin, Kedamin Hilir, Putussibau Selatan cukup mengkhawatirkan bagi masyarakat yang saban hari melewati jembatan itu.

Kekhawatiran itu disampaikan Ketua LSM Gempur, Syeh Darmadi, Minggu (01/01/2023). Melalui media ini, Darmadi meminta kepada Pemkab Kapuas Hulu melalui dinas terkait untuk segera memperbaiki kerusakan tersebut.

Darmadi pun menilai, keberadaan lubang di Jembatan Banin tersebut bisa mengancam keselamatan warga pengendara roda dua maupun roda empat.

“Kalau tidak cepat ditangani oleh dinas terkait, maka lobang yang berada di Jembatan Banin akan semakin besar dan bisa berakibat fatal pada posisi pondasi  jembatan itu, bisa saja jembatan ini akan mengalami ambruk,” camnya.

Syeh Darmadi. (Foto: Ishaq)

Warga Jalan Banin,Yusuf menyatakan, arus lalu lintas kendaraan yang hilir mudik melewati Jalan Banin memang cukup banyak. Yusuf setuju, jika perbaikan harus segera dilakukan.

“Ruas jalan Banin ini kan sebagai jalan alternatif jalan lama, tetapi Jembatan Banin itu bisakah dijamin kekuatan dari pondasi jembatan itu? Dengan adanya lunang serta tidak cepat ditangani maka dikhawatirkan Jembatan Banin akan roboh,” kata dia.

“Dan kami berharap ada perhatian serta penanganan dari dinas terkait Kabupaten Kapuas Hulu,” timpal Yusuf. (Ishaq)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Menikmati Keindahan Alam Bersama Keluarga di Wisata Hutan Mangrove Setapuk

KalbarOnline, Singkawang - Berwisata bersama keluarga merupakan salah satu cara terbaik untuk menghabiskan waktu berkualitas…

17 mins ago

Pj Wako Pontianak Ingatkan OPD Pentingnya Arsip dalam Roda Pemerintahan

KalbarOnline, Pontianak – Kearsipan memiliki fungsi yang sangat penting dalam roda kehidupan, tidak terkecuali dalam…

21 mins ago

Harkitnas Jadi Momentum Persiapan Menuju Indonesia Emas

KalbarOnline, Pontianak – Momentum Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke-116 dimaknai Pj Wali Kota Pontianak, Ani…

23 mins ago

Aksi Srikandi PLN Penerus Kartini untuk Generasi Emas

KalbarOnline.com – PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Transmisi (UPT) Palangkaraya melalui gugus tugas Srikandi PLN…

3 hours ago

Dirut PLN Tinjau Posko Utama Kelistrikan KTT WWF, Pastikan Seluruh Sistem Kelistrikan di Bali Andal

KalbarOnline.com - Direktur Utama PT PLN (Persero) Darmawan Prasodjo meninjau langsung Posko Utama Kelistrikan Konferensi…

3 hours ago

Polisi Selidiki Video Viral Aksi Perundungan di Sentap Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Kepolisian Resort ( Polres) Ketapang saat ini tengah melakukan penyelidikan terkait viralnya…

6 hours ago