Categories: Ketapang

Sekda Ketapang Buka Resmi Bimtek Kearsipan

KalbarOnline, Ketapang – Sekda Kabupaten Ketapang Alexander Wilyo membuka kegiatan bimbingan teknis (Bimtek) kearsipan dengan tema ‘Pengelolaan Arsip Dinamis’ di Ballroom Hotel Aston Ketapang, Selasa, 26 Juli 2022.

Sekda dalam sambutannya menyampaikan bahwa arsip merupakan suatu kewajiban bukan pilihan, arsip sangat penting walaupun hanya selembar kertas.

“Arsip menjadi bukti otentik dari sebuah rekaman sebuah kegiatan yang tidak terbantahkan,” ujarnya.

Lebih lanjut dikatakannya kalau arsip daerah merupakan tempat penting dan strategis dalam pengelolaan pemerintahan.

“Saya minta pengelolaan kearsipan menggunakan database melalui sistem berbasis elektronik, dengan demikian lebih efisien dan efektif dapat menghemat kertas,” tutupnya. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Ditinggal Pemilik, Dua Rumah Dinas Kesehatan Kapuas Hulu Ludes Terbakar

KalbarOnline, Putussibau - Dua unit rumah milik Dinas Kesehatan Kabupaten Kapuas Hulu di Jalan Diponegoro…

2 hours ago

Sekda Ketapang Pimpin Rapat Persiapan Peresmian Balai Kepatihan Jaga Pati

KalbarOnline, Ketapang - Persiapan dan pelaksanaan peresmian Balai Kepatihan Jaga Pati akan dilaksanakan pada tanggal…

3 hours ago

Menteri AHY Dampingi Presiden Joko Widodo Serahkan 10.323 Sertipikat Tanah untuk Masyarakat Banyuwangi

KalbarOnline.com, Banyuwangi - Presiden Republik Indonesia (RI), Joko Widodo didampingi Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

3 hours ago

Usai Terima Bantuan Operasional, Pj Wako Ani Sofian Minta RT Distribusikan SPPT PBB ke Warga

KalbarOnline, Pontianak - Penyaluran bantuan operasional RT dan RW di Kota Pontianak masih bergulir. Di…

6 hours ago

Peringatan Hari Buruh Internasional, Ini Pesan Pj Wali Kota Ani Sofian

KalbarOnline, Pontianak - 1 Mei menjadi tanggal bersejarah bagi para buruh sedunia. Diperingatinya Hari Buruh…

6 hours ago

Kerja Keras Tanpa Cemas, Pemkot Pontianak Berikan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Untuk 7 Ribu Warganya

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak bersama BPJS Ketenagakerjaan Pontianak melakukan penandatangan Nota Kesepakatan…

6 hours ago