Categories: CoronavirusPontianak

6 Kabupaten dan Kota di Kalbar PPKM Level 3, Harisson: Harus Melakukan Pengetatan

KalbarOnline, Pontianak – Saat ini 6 kabupaten dan kota di Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) masuk Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM Level 3.

“Enam kabupaten dan kota tersebut harus melakukan pengetatan kegiatan masyarakat untuk menghindari lonjakan kasus Covid-19,” kata Sekretaris Daerah (Sekda) Kalbar Harisson, kemarin.

Adapun 6 kabupaten dan kota di Provinsi Kalbar masuk PPKM Level 3 terdiri atas:

1. Kabupaten Sambas

2. Kabupaten Mempawah

3. Kabupaten Sanggau

4. Kabupaten Kubu Raya

5. Kota Pontianak, dan

6. Kota Singkawang.

Pemerintah Kabupaten dan Kota bersangkutan, kata Harisson, juga harus memberikan sanksi kepada para pelaku usaha yang tidak menaati peraturan terkait penanganan Covid-19.

Berdasarkan peraturan Kepala Daerah, kata Harisson, dalam hal ini Bupati dan Wali Kota dapat memberikan kepada pelaku usaha

“Seperti warung kopi dan pusat perbelanjaan yang beroperasi lebih dari waktu yang telah ditentukan,” ujar Harisson. (*)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Harisson Minta OPD Perbaiki SOP dan Temuan BPK: Jangan Sampai Berulang

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri exit meeting pemeriksaan terinci atas…

9 hours ago

Pj Gubernur Harisson Sambangi Stan Pameran Dekranasda Kalbar di Solo

KalbarOnline, Surakarta - Setelah menyaksikan pameran mobil hias dan budaya serta kriya di kawasan Jalan…

9 hours ago

Pj Gubernur Harisson Terima Kunjungan Ketua KDEKS Banten

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson didampingi beberapa kepala perangkat daerah…

9 hours ago

Harisson Minta Pengawasan Pangan Dilakukan Secara Konsisten dan komprehensif

KalbarOnline, Pontianak - Pj Gubernur  Kalbar, Harisson membuka Rakor Penguatan Pengawasan Ketahanan Pangan dan Promosi…

9 hours ago

Pj Gubernur Harisson Harap Pesparawi Kalbar Mampu Dulang Prestasi di Tingkat Nasional

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson secara resmi mengukuhkan pengurus Lembaga Pengembangan…

9 hours ago

Gara-gara Sabu, Remaja di Kubu Raya Nekat Curi Kabel Listrik Milik Perusahaan

KalbarOnline, KUBU RAYA - Seorang remaja berinisial RM (22 tahun), warga Kabupaten Kubu Raya, ditangkap…

9 hours ago