Categories: Kayong Utara

Babinsa Sungai Paduan Kodim 1203/Ktp Tunjukan Kepeduliannya ke Warga Binaan

Babinsa Sungai Paduan Kodim 1203/Ktp Tunjukan Kepeduliannya ke Warga Binaan

KalbarOnline, Kayong Utara – Sebagai upaya menekan dalam memutus mata rantai penyebaran covid-19 diwilayah binaan. Babinsa Koramil 1203-15/Teluk Batang bersama satgas PPKM Mikro Tingkat Desa senantiasa meningkatkan sinergitas yang merupakan kunci utama dalam memerangi Covid-19 saat ini, Minggu (6/6/2021).

Hal ini dikatakan Serda Abdul Wahab Babinsa Sungai Paduan, Koramil 1203-15/Teluk Batang saat melaksanakan berpatroli dari pinti ke pintu di setiap sudut desa binaanya menyampaikan pentingnya penerapan protokol kesehatan saat ini, Kegiatan ini bersama Satgas PPKM Mikro Tingkat Desa yang berada di Desa Sungai Paduan, Kecamatan Teluk Batang, Kayong Utara.

Lebih lanjut dijelaskan Serda Abdul Wahab, dalam mengimplementasi PPKM Mikro di lapangan penerapan protokol kesehatan yang sangat sering disampaikan.

“Semua itu untuk kepentingan dan keselamatan kita bersama, Tentunya kita semua berharap pandemi covid-19 cepat berahir,” harapnya.

“Selain itu ini merupakan wujud kepedulian Satgas PPKM Mikro kepada warga, agar terhindar dari virus corona,” jelasnya.

Menanggapi hal tersebut, Kades Sungai Paduan Sarkawi mengatakan, Posko PPKM berbasis Mikro merupakan role model dalam menekan angka kasus penyebaran virus covid-19 dan telah terbukti efektif serta efisien.

“Agar hal tersebut dapat berjalan dengan baik maka perlu kerja sama dari petugas dan peran serta warga masyarakat. Tentunya kita semua berharap pandemi covid-19 cepat berahir,” pungkasnya. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Lutfi Al Mutahar Optimis Jadi Calon yang Diusung PAN di Pilwako Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Lutfi Al Mutahar meyakini kalau dirinyalah yang akan diusung oleh Partai Amanat…

2 hours ago

Pemkab Kapuas Hulu Raih WTP ke 7 dari BPK RI Perwakilan Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu kembali mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari…

2 hours ago

Sinergi Semua Elemen, KPU Kayong Utara Sosialisasi Tahapan Pilkada 2024

KalbarOnline, Kayong Utara - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menggelar sosialisasi tahapan pemilihan kepala daerah (pilkada)…

2 hours ago

Kembalikan Berkas Pencalonan, Sutarmidji Harap Nasdem Bisa Seperti di Periode Lalu

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalbar, Sutarmidji melakukan pengembalian berkas sebagai calon Gubernur Kalbar ke…

2 hours ago

Di PEVS 2024, Dirut PLN Paparkan ke Presiden Jokowi Soal Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik Tanah Air

KalbarOnline, Jakarta - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi booth PT PLN (Persero) dalam…

2 hours ago

Ditanya Peluang Kembali Berpasangan dengan Sutarmidji, Norsan Bantah Abu-abu

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Wakil Gubernur Kalbar, Ria Norsan kembali ditanya soal peluangnya kembali berpasangan…

3 hours ago