Categories: Sekadau

Asistensi 13 Komponen Personel Polri di Polres Sekadau

Asistensi 13 Komponen Personel Polri di Polres Sekadau

Biro SDM Polda Kalbar Gelar Asistensi 13 Komponen Personel Polri

KalbarOnline, Sekadau – Biro SDM (Sumber Daya Manusia) Polda Kalbar menggelar asistensi di Mapolres Sekadau, membahas tentang penilaian 13 komponen personel Polri, Jum’at 30 April 2021.

Berkenaan hal tersebut, Wakapolres Sekadau Kompol M. Aminuddin dalam sambutannya menyebutkan 13 komponen sebagai sarana penunjang karir dalam kedinasan.

Wakapolres mengharapkan kegiatan ini menjadi perhatian bagi seluruh personel, karena 13 komponen tersebut merupakan syarat mutlak dalam meneruskan jenjang pendidikan selanjutnya.

Sedangkan dalam penjelasannya, Pembina Sudarmanto selaku ketua tim menyampaikan bahwa tujuan asistensi merupakan langkah pencapaian SDM unggul serta mendorong sistem pembinaan karir.

“Melalui asistensi, diharapkan target pencapaian nilai yang dibutuhkan pada 13 komponen tersebut dapat terpenuhi melalui penjelasan dan paparan materi yang akan disampaikan,” jelasnya.

Kegiatan dilanjutkan dengan penyampaian materi tentang 13 komponen yang terbagi atas nilai utama, nilai pendukung serta nilai pertimbangan.

Dalam kegiatan tersebut, Biro SDM Polda Kalbar juga menjelaskan tentang tata cara pengisian SMK Online, SIPP 2.0 serta pelayanan dan hak bagi personel Polri. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

11 hours ago

Pilkada 2024, Ani Sofian Minta Panwaslu Jalankan Tugas dengan Profesional dan Adil

KalbarOnline.com – Sebanyak 29 anggota Panwaslu Kelurahan se-Kota Pontianak dilantik oleh Ketua Bawaslu Kota Pontianak…

12 hours ago

Sambut 637 JCH Pontianak Sebelum Bertolak ke Tanah Suci, Zulkarnain Ingatkan Jaga Semua Perlengkapan

KalbarOnline.com – Sebanyak 637 Jemaah Calon Haji (JCH) dari Kota Pontianak diberangkatkan menuju Bandara Hang…

12 hours ago

Ani Sofian Tekankan Pentingnya Menanamkan Nilai-nilai Luhur Pancasila di Kalangan Gen-Z

KalbarOnline.com – Tanggal 1 Juni setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Untuk memperingati hari…

12 hours ago

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

1 day ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

1 day ago