Categories: HeadlinesNasional

Mantan Pangdam XII/Tanjungpura Letjen TNI Herman Asaribab Meninggal Dunia

Mantan Pangdam XII/Tanjungpura Letjen TNI Herman Asaribab Meninggal Dunia

KalbarOnline, Nasional – Berita duka kembali menyelimuti Korps TNI Angkatan Darat. Hari ini Wakil Kepala Staf TNI Angkatan Darat (Wakasad) Letnan Jenderal TNI Herman Asaribab dikabarkan meninggal dunia pada pukul 14.00 WIB di RSPAD Gatot Soebroto Jakarta.

Informasi wafatnya mantan Pangdam XII/Tanjungpura itu turut dibenarkan oleh Kadispenad Brigjen TNI Nefra Firdaus. Menurut Brigjen Nefra, Wakasad meninggal dunia karena sakit yang dideritanya. Kendati demikian Kadispenad tidak menjelaskan secara rinci penyakit apa yang menyebabkan almarhum tutup usia.

Gubernur Kalbar, Sutarmidji foto bersama jajaran forkopimda Kalbar, forkopimda Pontianak dan tokoh masyarakat Kalbar serta Sultan IX Pontianak dalam momen Halal Bihalal Idul Fitri yang digelar Kesultanan Pontianak (Foto: Fat)

“Beliau meninggal dunia karena sakit,” kata Brigjen TNI Nefra Firdaus melalui keterangan kepada awak media, Senin, 14 Desember 2020.

Seperti diketahui, Letjen TNI Herman Asaribab sebelum menjabat sebagai Wakasad pernah bertugas sebagai Pangdam XII Tanjungpura pada tahun 2019. Kemudian dirinya kembali mendapatkan amanah jabatan memimpin Kodam di tanah kelahirannya di Papua yakni sebagai Pangdam XII/Cenderawasih.

Atas prestasi pernah memimpin dua Kodam, Herman Asaribab kembali mendapatkan anugerah amanah jabatan lebih tinggi yakni Wakil kepala Staf TNI AD (Wakasad) yang baru di jabatnya kurang lebih sebulan yang lalu.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pedagang Pasar Flamboyan Semakin Maju Bersama Bank Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Selama 10 tahun, Kamariah (30 tahun) menjalankan usahanya berjualan sembako di Pasar…

22 mins ago

DPRD Sampaikan Rekomendasi Tanggapi LKPJ Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Pontianak menyampaikan sejumlah rekomendasi terhadap Laporan…

24 mins ago

Windy Prihastari Ikuti Makan Malam Bersama Ibu Negara di Puncak Peringatan HUT Dekranas 2024

KalbarOnline, Solo - Penjabat (Pj) Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kalimantan Barat (Kalbar), Windy…

46 mins ago

Anggun, Windy Kenalkan Wastra Berbahan Tenun Ikat Sintang di Syukuran HUT ke-44 Dekranas

KalbarOnline.com - Penjabat (Pj) Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kalimantan Barat (Kalbar) Windy Prihastari…

1 hour ago

Sudah Melamar ke Tiga Parpol, Budi Perasetiyono Siap Dipinang Sebagai Cawagub di Pilgub Kalbar 2024

KalbarOnline.com - Kontestasi Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar tahun 2024 semakin diramaikan para bakal…

2 hours ago

Data Januari – Mei 2024, 15 Tersangka Narkoba di Kapuas Hulu Didominasi Anak Muda

KalbarOnline, Putussibau - Kepala Satuan Narkoba Kepolisian Resor Kapuas Hulu, IPTU Jamali mengungkapkan, bahwa pihaknya…

11 hours ago