Categories: Sekadau

Kanit Samapta Polsek Belitang Monitor Pelaksanaan Rapid Test

Kanit Samapta Polsek Belitang Monitor Pelaksanaan Rapid Test

KalbarOnline, Sekadau – Para petugas penyelenggara Pilkada mulai dari PPK, PPS dan KPPS di Kecamatan Belitang menjalani pemeriksaan rapid test, Rabu (11/11/2020). Adapun pelaksanaan hari ini di Kecamatan Belitang dibagi menjadi tiga tempat yakni di GPU Kecamatan Belitang, Rumah Gizi desa Maboh Permai dan GPU Desa Padak.

Pemeriksaan rapid test ini pun dimonitoring oleh jajaran Polsek Belitang. Di mana, Kapolsek Belitang IPDA M. Suyatman menginstruksikan langsung personil untuk melaksanakan pengamanan dan monitoring selama kegiatan berlangsung.

Kanit Samapta Polsek Belitang AIPDA Marsudi juga menerapkan protokol kesehatan dalam melaksanakan monitoring kegiatan sesuai dengan situasi saat ini masih pandemi Covid-19.

Para petugas penyelenggara Pilkada tersebut dilakukan Rapid Test untuk memastikan kondisi tubuh bebas dari Virus Corona dan sebelumnya juga dilakukan pengecekan suhu badan.

Selanjutnya Kapolsek berharap semua pihak baik penyelenggara Pilkada maupun masyarakat tetap terus berupaya melakukan pencegahan Covid-19 dengan menerapkan 3M.

“Upayakan 3M yakni memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak dalam setiap beraktivitas diluar rumah,” pungkas Kapolsek Belitang.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria
Tags: Sekadau

Recent Posts

Bosan dengan yang Itu-itu Saja? Dokter Rahmad Siap Bawa Perubahan Lewat Pilwako Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Akbar Rahmad Putra, seorang dokter muda berusia 27 tahun menyatakan diri siap…

3 hours ago

Ani Sofian Dorong Guru Tingkatkan Kompetensi dan Profesionalisme

KalbarOnline, Pontianak - Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian, menutup secara resmi kegiatan Lokakarya 7…

5 hours ago

Angka Stunting Pontianak Kembali Turun

KalbarOnline, Pontianak – Angka stunting di Kota Pontianak berhasil turun pada awal tahun 2024 menjadi…

5 hours ago

Peringatan HUT Ke 10 IKAWATI Kantor Wilayah BPN Kalimantan Barat dan Hari Kartini Sukses Digelar

KalbarOnline.com, Pontianak - Jumat, 26 April 2024, Ikatan Istri Karyawan dan Karyawati (IKAWATI) Kantor Wilayah…

8 hours ago

Menteri AHY: Saya Tidak Ikhlas jika Ada Tanah Rumah Ibadah Dirampas Mafia Tanah

KalbarOnline.com, Gowa - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY)…

9 hours ago

Peringati Hari Kartini, PLN Beri Santunan untuk 30 Muslimah Tangguh di Kalimantan Selatan

KalbarOnline, Banjarbaru - Dengan semangat memperingati Hari Kartini 2024, PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran…

18 hours ago