Categories: HeadlinesPontianak

Wagub Kalbar Ria Norsan Positif Covid

Wagub Kalbar Ria Norsan Positif Covid

KalbarOnline, Pontianak – Wakil Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan mengumumkan bahwa dirinya terkonfirmasi positif Covid-19. Kabar ini disampaikan Ria Norsan melalui sebuah video berdurasi 1.18 detik.

Dalam video tersebut, Norsan menegaskan bahwa kondisinya masih sehat seperti sedia kala walaupun divonis positif Covid-19.

“Pada swab kemaren saya sedang diare, tapi karena hasilnya positif saya isolasi mandiri dan melakukan kegiatan rutin dari rumah,” ujar Norsan.

Dalam video itu, mantan Bupati Mempawah dua periode ini turut berpesan kepada masyarakat, ASN dan seluruh stafnya untuk tetap patuh menjalankan protokol kesehatan agar terhindar dari Covid-19.

“Jangan lupa, selalu ikuti protokol kesehatan dengan menerapkan tiga M yakni memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak dan hindari kerumunan. Semoga anda semua terhindar dari virus corona, sekali lagi tetap laksanakan protokol kesehatan. Saya sampaikan bahwa berita saya positif Covid itu benar tapi kondisi saya sehat sekali,” tandasnya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

18 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

21 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

22 hours ago

Seorang Pemuda di Kubu Raya Nekat Curi Troli Basarnas untuk Modal Judi Slot

KalbarOnline – Seorang pemuda di Kubu Raya berinisial ED (29) diamankan polisi terkait kasus pencurian.…

22 hours ago

Bappeda Pontianak Ajak Stakeholders Identifikasi Potensi Risiko Pembangunan SPALD-T

KalbarOnline.com – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pontianak menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk…

23 hours ago

Ani Sofian Instruksikan Dishub Pontianak Tertibkan Truk Kontainer Tanpa Twist Lock

KalbarOnline.com – Insiden jatuhnya boks kontainer di jalan raya sudah beberapa kali terjadi di Pontianak.…

23 hours ago