Categories: Internasional

Berdasar Rekaman Video, Jacob Blake Ditembak Polisi di Depan 3 Anaknya

KalbarOnline.com – Insiden berdarah yang dialami pria kulit hitam warga Amerika Serikat, Jacob Blake, 29, membuktikan aksi brutal polisi saat beraksi. Mirisnya, Jacob Blake ditembak polisi di depan 3 putranya.

Rekaman terbaru dari sudut berbeda menggambarkan momen detik-detik sebelum Jacob Blake ditembak di punggungnya. Jacob Blake sempat berduel dengan polisi Wisconsin berkulit putih.

  • Baca juga: Insiden Penembakan Warga Kulit Hitam oleh Polisi Kembali Terjadi di AS

Dilansir dari New York Post, Selasa (25/8), video tersebut memperlihatkan Jacob Blake terlibat dalam perkelahian dengan setidaknya dua petugas polisi Kenosha di sisi kanan mobil SUV abu-abu pada Minggu (23/8) seperti dilaporkan TMZ. Seorang petugas tampaknya mencoba menahannya sebelum dia berhasil bangun dan berjalan ke pintu samping pengemudi.

Video viral yang diambil dari sudut pandang berbeda menunjukkan seorang petugas menembak tujuh kali ke punggung Jacob Blake yang tidak bersenjata. Ajaibnya, meski ditembak 7 kali, Jacob Blake masih bernapas.

“Dia dilarikan ke rumah sakit setempat dan dia menjalani operasi,” kata keluarganya, Senin (24/8).

Penembakan Jacob Blake di depan tiga putranya yang masih kecil memicu protes warga AS. Para petugas polisi yang terlibat dijatuhi sanksi. Mereka dipaksa cuti administratif. Sementara Departemen Kehakiman negara bagian masih menyelidiki kasus tersebut.

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Berperan Turunkan Angka Stunting Kalbar, Pj Gubernur Harisson Apresiasi PKK Kapuas Hulu

KalbarOnline, Pontianak - Pj Gubernur Kalimantan Barat, Harisson  menyampaikan apresiasi kepada TP PKK Kabupaten Kapuas…

1 hour ago

Hadiri Pembukaan PD-PKPNU, Wabup Ketapang Harap Kader NU Tak Mudah Dipecah Belah

KalbarOnline, Ketapang - Wakil Bupati Ketapang, Farhan menghadiri Pembukaan Kegiatan Pendidikan Dasar Kader Penggerak Nahdlatul…

1 hour ago

Wabup Ketapang Jadi Inspektur Upacara Pembukaan TMMD ke-120 di Desa Mayak

KalbarOnline, Ketapang - Wakil Bupati Ketapang, Farhan menjadi Inspektur Upacara Pembukaan (TMMD) TNI Manunggal Membangun…

1 hour ago

Sekda Ketapang Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi Terintegrasi oleh KPK RI

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Program Pemberantasan…

1 hour ago

Peringati Hari Buruh Nasional 2024, PLN Tebar Kebaikan untuk Petugas Kebersihan Kebun Raya Banua Banjarbaru

KalbarOnline.com – PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan menyelenggarakan…

2 hours ago

Timnas Garuda U-23 Kalah di Laga Play-off Olimpiade 2024

KalbarOnline, Nasional - Timnas Indonesia U-23 harus memupus harapan untuk tampil di Olimpiade setelah kalah…

2 hours ago