Categories: Kubu Raya

Kapolsek Sungai Raya Imbau Pelajar Tak Ikut Demonstrasi

KalbarOnline, Kubu Raya – Upacara bendera di SMA Kemala Bhayangkari Jalan Desa Sungai Raya Kecamatan Sungai Raya, kali ini lebih unik, pasalnya pembina upacara dipimpin langsung Kapolsek Sungai Raya, Kompol Ida Bagus Gde Sinung. Upacara yang dihadiri ratusan pelajar dan tenaga didik tersebut, tampak khidmat saat mendengarkan amanat dari Kompol Ida Bagus Gde Sinung, Senin (7/10/2019) pagi.

Dalam amanat Kapolsek Sungai Raya yang ditunjukkan ke seluruh siswa-siswi SMA Kemala Bhayangkari meminta agar para pelajar tidak ikut serta dalam kegiatan unjuk rasa. Selain itu, para pelajar juga diminta tertib dalam berlalu lintas supaya tidak menjadi korban laka lantas, tidak mengonsumsi narkotika ataupun terlibat dalam peredaran narkotika karena melanggar hukum dan akan diberi sanksi hukuman bagi yang terlibat.

“Sehubungan dengan Tupoksi Kepolisian yaitu Harkamtibmas dan penegakan hukum maka pada pagi ini saya menyampaikan dan mengimbau untuk para siswa dan siswi SMA Kemala Bhayangkari agar tidak terprovokasi ajakan untuk unjuk rasa, telah adanya edaran dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalbar Nomor 09 Tahun 2019 tentang pencegahan keterlibataan peserta didik dalam aksi unjuk rasa yang berpotensi kekerasan,” tandas Kapolsek. (ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria
Tags: Kubu Raya

Recent Posts

Pilkada 2024, Ani Sofian Minta Panwaslu Jalankan Tugas dengan Profesional dan Adil

KalbarOnline.com – Sebanyak 29 anggota Panwaslu Kelurahan se-Kota Pontianak dilantik oleh Ketua Bawaslu Kota Pontianak…

12 mins ago

Sambut 637 JCH Pontianak Sebelum Bertolak ke Tanah Suci, Zulkarnain Ingatkan Jaga Semua Perlengkapan

KalbarOnline.com – Sebanyak 637 Jemaah Calon Haji (JCH) dari Kota Pontianak diberangkatkan menuju Bandara Hang…

17 mins ago

Ani Sofian Tekankan Pentingnya Menanamkan Nilai-nilai Luhur Pancasila di Kalangan Gen-Z

KalbarOnline.com – Tanggal 1 Juni setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Untuk memperingati hari…

27 mins ago

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

19 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

22 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

23 hours ago