Categories: Pontianak

Gubernur Kalbar Teleconference Dengan Mendagri Bahas Kesiapan Pemilu 2019

KalbarOnline, Pontianak – Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji hari ini dijadwalkan mengikuti video conference dengan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Republik Indonesia yang dilangsungkan di ruang audio visual kantor Gubernur Kalbar, Rabu (10/4/2019).

Teleconference ini membahas terkait kesiapan Pemilu serentak 2019 yang akan dilaksanakan pada 17 April 2019 mendatang.

Tampak telah hadir sejumlah pejabat pemerintahan, pejabat Polda Kalbar, pejabat Kodam XII/Tanjungpura, unsur Forkopimda Kalbar, Ketua KPU Kalbar, Ketua Bawaslu Kalbar, Kepala OPD di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalbar serta pejabat pemerintahan lainnya.

Teleconference ini dilakukan Mendagri serentak ke seluruh Pemerintah Provinsi se-Indonesia. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Dekranasda Kapuas Hulu Juara Harapan 2 Parade Mobil Hias Tingkat Nasional

KalbarOnline, Solo - Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan bersama Ketua Dekranasda Kapuas Hulu, Angeline Fremalco…

38 mins ago

Mobil Hias Replika Tanjak Motif Corak Insang Pikat Warga Solo

KalbarOnline, Solo – Iringan mobil hias menampilkan replika Tanjak bermotif Corak Insang khas Melayu Pontianak…

49 mins ago

Sebelum atau Sesudah Makan? Begini Aturan Minum Obat Maag yang Benar

KalbarOnline, Pontianak – Salah satu petugas medis di RSUD Sultan Syarif Mohamad Alkadrie (SSMA) Kota…

52 mins ago

Kalbar Tampilkan Live Musik Sape di Parade Mobil Hias Kriya Kota Solo

KalbarOnline, Solo - Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) menjadi salah satu peserta yang cukup banyak menyita…

1 hour ago

Danau Empangau: Permata Tersembunyi di Bunut Hilir

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Danau Empangau, yang terletak di Kecamatan Bunut Hilir, Kabupaten Kapuas Hulu,…

11 hours ago

Mengabadikan Keindahan Alam di Bukit Penjamur: Destinasi Sunrise dan Sunset Terbaik di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Kalimantan - Bukit Penjamur, sebuah spot menakjubkan untuk menikmati keindahan matahari terbit dan terbenam,…

11 hours ago