Categories: Sanggau

Satlantas Polres Sanggau Gelar ‘Milenial Road Safety Festival’

Peduli keselamatan berlalu lintas ke sekolah-sekolah

KalbarOnline, Sanggau – Satuan lalu lintas Polres Sanggau yang dipimpin langsung oleh Kanit Dikyasa Satlantas, Aiptu Ervan Yudi Asmara menggelar kegiatan peduli keselamatan berlalu lintas dengan menyasar para pelajar SMA.

Kegiatan yang bertajuk ‘milenial road safety festival’ kali ini dilakukan di SMA Negeri 1 Sanggau yang bertujuan untuk mengajak murid-murid untuk mengetahui lebih jauh tentang peraturan berlalu lintas.

“Jadi dalam rangka pencanangan keselamatan berlalu lintas kita melaksakan kegiatan Milenial Road Safety Festival di sekolah – sekolah. Karena mereka ini adalah generasi- generasi milenium yang patut kita selamatkan dari hal-hal yang selama ini banyak terjadi terutama kecelakaan lalu lintas,” tuturnya saat dikonfirmasi di sela-sela kegiatan di SMA N 1 Sanggau, Jumat (1/2/2019) pagi.

Setiap sekolah-sekolah yang di Sanggau, kata dia, akan disasar pihaknya dalam kegiatan ini.

“SMAN 1 Sanggau ini sudah menjadi sekolah yang ke-3 diadakannya aksi Road Safety Festival ini dan akan berlanjut ke sekolah-sekolah menengah atas lainnya,” tukasnya.

“Jadi tujuan kita adalah disini memberikan atau menciptakan generasi- generasi yang bermutu, berkualtias dan yang berkeselamatan dalam berlalu lintas sehingga mereka tidak menjadi korban kecelakaan di jalan raya,” tutupnya. (WWP)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Data Januari – Mei 2024, 15 Tersangka Narkoba di Kapuas Hulu Didominasi Anak Muda

KalbarOnline, Putussibau - Kepala Satuan Narkoba Kepolisian Resor Kapuas Hulu, IPTU Jamali mengungkapkan, bahwa pihaknya…

6 hours ago

Wakili Bupati, Absalon Buka Sosialisasi dan Rakor Persiapan Pilkada Serentak 2024 Kabupaten Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati, Staf Ahli Bupati Ketapang bidang Kemasyarakatan dan SDM, Absalon membuka…

7 hours ago

Terbang ke Jakarta, Sekda Kapuas Hulu Rapat Bersama Dirjen Kemendagri, Bahas Perpanjangan Masa Jabatan Kepala Desa

KalbarOnline, Jakarta - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri rapat koordinasi dan konsultasi…

7 hours ago

Pj Gubernur Harisson Ajak Pemuda Ambil Bagian Turunkan Angka Stunting Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalbar, Harisson mengapresiasi niat baik dan usaha dari para…

7 hours ago

Pj Gubernur Harisson Pimpin Rapat Gerakan Orang Tua Asuh Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson memimpin rapat Gerakan Orang Tua…

7 hours ago

Pj Wali Kota Imbau Sekolah Gelar Acara Perpisahan Secara Sederhana

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian mengimbau sekolah-sekolah khususnya SD dan SMP…

7 hours ago