Categories: Landak

Polsek Menjalin Terima 10 Personil BKO Terkait Pengamanan Pilkada Gubernur 2018

KalbarOnline, Landak – Kedatangan 10 Personil BKO (Bawah Kendali Operasi) Polda Kalbar terkait pelaksanaan pilkada Gubernur Kalbar 2018 yang akan berlangsung pada tanggal 27 Juni 2018 pada hari Sabtu (23/6) pukul 18.00 Wib.

Personil BKO yang tiba dengan menggunakan truk dalmas Polres Landak tersebut ditugaskan sementara ke Polsek Menjalin selama masa pencoblosan pilgub Kalbar 2018.

Kapolsek beserta personil Polsek Menjalin langsung menyambut kedatangan personil tambahan tersebut dengan menyampaikan arahan dan mengecek jumlah personil yang tiba di Mapolsek Menjalin.

“Selamat datang di Polsek Menjalin, terima kasih atas kedatangannya semoga selama bertugas dan berada di Polsek Menjalin dapat menyesuaikan situasi dan kondisi fasilitas yang seadanya kami sediakan,” tutur Kapolsek Menjalin, Iptu Teguh Pambudi.

Kapolsek Menjalin berharap dengan penambahan personil BKO Polda Kalbar dapat membantu Polsek Menjalin dalam pelaksanaan pengamanan pilgub Kalbar 2018 agar pelaksanaan tahap pencoblosan di Kecamatan Menjalin Kabupaten Landak dapat berjalan dengan aman dan kondusif.

Penulis : Oktavianto

Editor : Fai

Publish : KalbarOnline

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Harisson Minta OPD Perbaiki SOP dan Temuan BPK: Jangan Sampai Berulang

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri exit meeting pemeriksaan terinci atas…

3 hours ago

Pj Gubernur Harisson Sambangi Stan Pameran Dekranasda Kalbar di Solo

KalbarOnline, Surakarta - Setelah menyaksikan pameran mobil hias dan budaya serta kriya di kawasan Jalan…

3 hours ago

Pj Gubernur Harisson Terima Kunjungan Ketua KDEKS Banten

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson didampingi beberapa kepala perangkat daerah…

3 hours ago

Harisson Minta Pengawasan Pangan Dilakukan Secara Konsisten dan komprehensif

KalbarOnline, Pontianak - Pj Gubernur  Kalbar, Harisson membuka Rakor Penguatan Pengawasan Ketahanan Pangan dan Promosi…

3 hours ago

Pj Gubernur Harisson Harap Pesparawi Kalbar Mampu Dulang Prestasi di Tingkat Nasional

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson secara resmi mengukuhkan pengurus Lembaga Pengembangan…

3 hours ago

Gara-gara Sabu, Remaja di Kubu Raya Nekat Curi Kabel Listrik Milik Perusahaan

KalbarOnline, KUBU RAYA - Seorang remaja berinisial RM (22 tahun), warga Kabupaten Kubu Raya, ditangkap…

3 hours ago