Categories: Sekadau

Kominfo Sekadau Apresiasi Radio Dermaga yang Tetap Eksis Puluhan Tahun

KalbarOnline, Sekadau – Dalam acara evaluasi dengar pendapat (EDP) oleh Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Kalimantan Barat, Kamis (19/4) kemarin, terkait dengan proses perijinan PT. Radio Derap Marga Dirgantara melalui proses pengecekan dan telah dinyatakan lengkap oleh Kominfo.

Pada kesempatan tersebut, Kabid Informasi dan Komunikasi Publik Kabupaten Sekadau, Anwar,S.Sos mengatakan, pertama kali ia datang ke Sekadau tahun 2005, radio tersebut sudah eksis di Bumi Lawang Kuari.

“Waktu itu Kabupaten Sekadau baru dua tahun usai pemekaran, sedangkan Radio Dermaga sudah eksis sekira 24 tahun,” ungkap Anwar.

Menurut Anwar, radio masih berguna untuk komponen masyarakat Sekadau.

Selain itu bagaimana mengawasi dan memberikan informasi pada anak-anak sekolah cara menggunakan medsos yang benar melalui siaran radio tersebut.

“Tujuannya supaya tidak melanggar UU ITE yang berlaku, salah satunya share berita HOAX,” tandasnya. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pelaku Curanmor Depan Pangkas Rambut Pontianak Utara Ditangkap Polisi

KalbarOnline, Pontianak - Satu pelaku pencurian sepeda motor di depan pangkas rambut Jalan Gusti Situt…

2 hours ago

Sujiwo Kembalikan Berkas Pendaftaran Bacabup Kubu Raya ke PDI Perjuangan

KalbarOnline, Kubu Raya - Wakil Bupati Kubu Raya periode 2019 - 2024, Sujiwo secara resmi…

2 hours ago

KalbarOnline.com bersama Puluhan Pemred se Indonesia Teken Deklarasi ICEC

KalbarOnline, Palembang - Hari Pers Internasional atau World Press Freedom Day yang jatuh setiap tgl…

2 hours ago

Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat Ringkus Pencuri Sepeda Motor

KalbarOnline, Pontianak - Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat mengamankan seorang laki-laki bernama Roby (25 tahun)…

5 hours ago

Nasdem Apresiasi dan Dukung Fachri Maju Calon Bupati Kubu Raya

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kalimantan Barat (Kalbar),…

12 hours ago

Hardiknas Jadi Momentum Siapkan Generasi Emas

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan dihelat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka…

13 hours ago