Categories: Kubu Raya

Masuk TW IV, Baliho dan Spanduk Kembali Ditertibkan

KalbarOnline, Kubu Raya – Pemasangan spanduk atau baliho diruas-ruas Jalan protokol Kubu Raya ada yang memiliki izin dan juga yang liar hal ini diakui oleh Kepala Seksi (Kasi) Pembinaan Pengawasan Penyuluhan Satpol PP Kubu Raya, Parade Senja.

Dirinya mengatakan memasuki masa Pilkada 2018, ada beberapa titik bahu jalan yang dipakai untuk memsosialisasikan diri oleh para bakal calon pemimpin daerah. Yang tentu saja dari beberapa titik bahu jalan tersebut dilarang untuk mengkampanyekan diri.

“Memang ada beberapa, seperti Jalan Adisucipto, bundaran Kodam dan sepertinya semakin ramai baleho-baleho tersebut dan sudah mengganggu ketertiban umum. Sebelumnya sudah kita lakukan penyisiran terhadap spanduk-spanduk liar tersebut namun ada juga beberapa spanduk atau baliho yang telah memiliki izin,” ujarnya saat ditemui diruang kerjanya, Senin (16/10).

Dirinya mengungkapkan tempat yang menjadi jalur penertiban seperti bundaran Kodam dan perempatan lampu merah Sungai Ambawang Kabupaten Kubu Raya.

“Setiap hari kita tertibkan seperti jenis spanduk, baliho, bendera serta umbul-umbul. Kedepannya akan kita turunkan tim untuk menertibkan baliho, spanduk tersebut untuk yang menggunakan bahu jalan seperti di Jalan Alteri Supadio,” tegasnya. (ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Warga Sungai Duri Ditemukan Tewas Usai Dua Hari Pencarian

KalbarOnline, Bengkayang - Seorang pria bernama Lay Nam Ng (58 tahun), warga Dusun Cahaya Selatan,…

9 hours ago

Ani Sofian Apresiasi Bank Kalbar Dukung Pembangunan di Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menghadiri Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS)…

9 hours ago

Cari Duit Untuk Judi Online, Pasangan Sejoli Ini Malah Mencuri di Swalayan

KalbarOnline, Kubu Raya - Demi mendapatkan uang untuk bermain judi online, pasangan siri di Pontianak…

13 hours ago

Romi Wijaya Ikuti RUPSLB BPD Kalbar Tahun 2024

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya mengikuti Rapat Umum Pemegang Saham Luar…

13 hours ago

Tips Penggunaan Antibiotik yang Tepat

KalbarOnline, Pontianak - Penyakit infeksi masih menjadi salah satu masalah kesehatan masyarakat Indonesia yang sering…

13 hours ago

Pameran Seni Merawat Ingatan Warga, Rekomendasi Gallery Date untuk Libur Panjang di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pameran Seni "Merawat Ingatan Warga" bisa menjadi salah satu pilihan untuk menikmati…

13 hours ago