Categories: Kapuas Hulu

Bupati Hadiri Kegiatan Pengembangan Wawasan Multikultural

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Bupati Kabupaten Kapuas Hulu, AM Nasir, SH menghadiri kegiatan pengembangan wawasan multikultural dalam mengawal kerukunan umat beragama (PWMDMKUB) di Kabupaten Kapuas Hulu, Jum’at (19/5).

Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Bank Kalbar Cabang Putussibau yang diselenggarakan oleh Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kapuas Hulu dan Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Kalimantan Barat.

Hadir Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Kalbar, H Drs Syahrulyadi. M.Si, Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kapuas Hulu, Khusyairi, S.Ag., M.Si beserta staf dan jajaran, Wakil Kepala Bank Kalbar Cabang Putussibau, Perwakilan Kodim 1206 Putussibau, Perwakilan Polres Kapuas Hulu, Organisasi Masyarakat (Ormas ), tokoh agama, tokoh adat dan tokoh masyarakat serta undangan lainnya.

Inti diadakannya kegiatan tersebut adalah dalam rangka mengawal kerukunan umat beragama yang terbangun dan terjalin dengan harmonis di Kabupaten Kapuas Hulu, sehingga keharmonisan yang terbangun dengan baik itu harus tetap dijaga dan dipertahankan. (Ishaq)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kota Pontianak Siap Meriahkan Rakernas APEKSI XVII di Balikpapan

KalbarOnline, Pontianak – Kota Pontianak akan turut berpartisipasi memeriahkan acara tahunan Rapat Kerja Nasional (Rakernas)…

34 mins ago

Dua Kampung Wisata di Pontianak Masuk Nominasi ADWI 2024

KalbarOnline, Pontianak - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) RI telah mengumumkan sedikitnya 500 desa…

37 mins ago

Pulang Beli Pulsa, Gadis Remaja di Pontianak Timur Dicabuli Pemilik Bengkel

KalbarOnline, Pontianak - Seorang pemilik bengkel berinisial A (46 tahun) di Jalan Tanjung Raya 2,…

5 hours ago

IKA Unhas Kalbar: Kolaborasi untuk Negeri

KalbarOnline, Pontianak - Ikatan Keluarga Alumni Universitas Hasanuddin  (IKA Unhas) Provinsi Kalimantan Barat bakal menggelar…

6 hours ago

Bupati Fransiskus Ungkap Baru 53 Desa di Kapuas Hulu yang Sudah Deklarasi Stop ODF

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, dari 278 desa dan 4…

22 hours ago

Tanah Longsor Landa Kabupaten Landak, Jalan Ngabang – Serimbu Sempat Terputus

KalbarOnline, Landak - Tingginya intensitas hujan di Kabupaten Landak dalam beberapa hari terakhir ini telah…

22 hours ago