Bupati Kapuas Hulu Keluarkan Perbup Dorong Percepatan Penurunan Stunting

KalbarOnline, Pontianak – Bupati Kabupaten. Kapuas Hulu Fransiskus Diaan ikut menghadiri High Level Meeting Percepatan Penurunan Stunting Tingkat Provinsi Kalbar Tahun 2023, di Aula Hotel Mercure Pontianak, Senin (27/05/2024).

Pada kesempatan itu, Bupati Fransiskus menyampaikan, sejauh ini telah terdapat beberapa aksi yang dilakukan, sehingga angka stunting bisa turun secara signifikan. Mulai dari penanganan langsung di lapangan hingga pembuatan Peraturan Bupati (Perbup) Kapuas Hulu terkait hal itu.

“Salah satunya adalah membuat peraturan bupati terkait penurunan stunting di Kabupaten Kapuas Hulu,” katanya.

Di tempat yang sama, Pj Gubernur Kalimantan Barat, Harisson mengapresiasi  kabupaten/kota yang sudah melaksanakan percepatan penurunan stunting, salah satunya Kabupaten Kapuas Hulu.

“Karena sudah sangat signifikan dalam percepatan penurunan stunting di Kabupatennya,” tutur Harisson. (Haq)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Windy: GOR Terpadu Ayani Pontianak Jadi Bukti Keberhasilan Kerja Keras dan Kolaborasi Banyak Pihak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

7 hours ago

GOR Terpadu Ayani Pontianak Rampung, Harisson: Kalbar Siap Jadi Tuan Rumah Event Olahraga Nasional dan Internasional

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

7 hours ago

Sutarmidji Terharu, Akhirnya GOR Terpadu Ayani Diresmikan

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalimantan Barat periode 2018 - 2023, Sutarmidji merasa terharu bahwa…

7 hours ago

GOR Terpadu Ayani Rampung Dikawal TNI-Polri, Kapolda: Berani “Utak-atik” Berarti Siap Berhadapan dengan Kami!

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat (Kalbar), Irjen Pol Pipit Rismanto turut menghadiri peresmian Gelanggang…

7 hours ago

Salat Id Berjemaah bersama Warga, Ani Sofian Ajak Maknai Kisah Nabi Ibrahim

KalbarOnline, Pontianak – Hari Raya Idul Adha merupakan momentum yang tepat untuk memaknai arti pengorbanan.…

8 hours ago

1.005 Warga Binaan Rutan Pontianak Dapat Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Rutan Kelas II Pontianak menggelar sholat Idul Adha 1445 Hijriah hingga menyembelih…

9 hours ago