Categories: EkonomiPontianak

Fantastis! Penghasilan Juru Parkir Ini Kalahkan Gaji UMR di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak – Penghasilan dari pekerjaan sebagai juru parkir (jukir) memang tak bisa dianggap remeh. Profesi yang dipandang sebelah mata oleh sebagian orang ini justru mampu menghasilkan jutaan rupiah dalam seminggu.

Pramuja (23 tahun), salah seorang jukir di Pasar Flamboyan, Jalan Gajah Mada, Benua Melayu Darat, Kecamatan Pontianak Selatan, Kota Pontianak, Kalimantan Barat ini mengaku mampu menghasilkan rata-rata Rp 6 juta – Rp 9 juta perbulannya.

“Betol Kak, kalau sehari ni Kak biasanya tu dapat Rp 200 ribu, itu paling rendah, tapi kalau paling tinggi biasanya sampai Rp 300 ribu ke atas Kak. Nah kalau seminggu totalnya tu kira-kira ada lah Rp 3 jutaan, itu karena saya bergabung dengan bapak saya, kalau tidak paling Rp 1 jutaan lebih Kak,” ujarnya kepada media ini.

Pendapatan jukir bisa dihitung dengan jumlah kendaraan yang disusun dari mulai jam 9 pagi sampai 5 sore. Misalnya jika satu kali parkir kendaraan roda 2, dipatok dengan harga Rp 2 ribu, dan dalam sehari seorang jukir dapat mengakumulasi pendapatannya dengan memarkirkan ratusan kendaraan.

Seperti di luar dugaan banyak orang, pendapatan menjadi jukir ternyata sangat tinggi. Bahkan lebih tinggi dari tenaga honorer seperti guru. Lebih dari itu, pendapatan seorang jukir bahkan mampu mengalahkan gaji seorang PNS sekalipun.

Seperti diketahui, Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat telah menetapkan upah minimum provinsi (UMP) 2023 sebesar Rp 2.608.601,75. Ini artinya, besaran UMP provinsi ini pada 2023 naik 7,16% dari 2022 yang sebesar Rp 2.434.328,19.

Penulis: Dinda Rahmi Dwi Putri/Mahasiswa PPL IAIN Pontianak 2023.

Cek Berita dan Artikel lainna di Google News

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

4 mins ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

11 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

11 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

11 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

11 hours ago

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

15 hours ago