Categories: Kapuas HuluSport

Berikan Dukungan Moril, Bupati Fransiskus Diaan Sapa Atlet Voli Junior Kapuas Hulu

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan hadir menyapa atlet voli junior Kapuas Hulu yang sedang melaksanakan latihan terpusat di Lapangan Basket Putussibau, Sabtu (22/07/2023).

Kehadiran Fransiskus yang juga selaku Ketua Umum Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI) Kabupaten Kapuas Hulu itu sebagai bentuk dukungan moril kepada para atlet.

“Kita kasi semangat, karena sebentar lagi mereka akan berlaga dan membawa nama Kapuas Hulu,” tutur pria yang akrab disaa Bang Sis itu.

Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyambangi lokasi latihan atlet voli junior Kapuas Hulu di Lapangan Basket Putussibau, Sabtu (22/07/2023). (Foto: Ishaq)

Pada kesempatan yang sama, Bang Sis berharap agar atlet voli junior putra dan putri Kapuas Hulu tetap menjaga nama baik daerah selama pelaksanaan kejuaraan voli daerah yang akan berlangsung di Kota Pontianak.

“Jaga sikap dan jaga nama baik Kapuas Hulu, jangan sampai terjadi hal-hal yang tidak kita inginkan,” harap Bupati Sis. (Ishaq)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Harisson Larang Perpisahan Sekolah di Tempat Mewah

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson melarang sekolah-sekolah untuk semua jenjang…

4 hours ago

Jalan Rusak Parah, Ibu Asal Kendawangan Melahirkan di Tengah Jalan

KalbarOnline, Ketapang - Beratnya kondisi medan yang diakibatkan jalan rusak, membuat Raniah, seorang ibu asal…

5 hours ago

Seorang Pemancing Ikan Ditemukan Tewas di Pantai Pasir Mayang

KalbarOnline, Kayong Utara - Seorang pria ditemukan tak bernyawa di Pantai Pasir Mayang, Dusun Pampang…

19 hours ago

Karya Bakti TNI dan Warga, Perbaiki Jembatan Penghubung Antara Desa Miau Merah dan Desa Bukit Penai

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Personel Koramil 11/Silat Hilir jajaran Kodim 1206/Putussibau bersama warga melaksanakan karya…

20 hours ago

Berperan Turunkan Angka Stunting Kalbar, Pj Gubernur Harisson Apresiasi PKK Kapuas Hulu

KalbarOnline, Pontianak - Pj Gubernur Kalimantan Barat, Harisson  menyampaikan apresiasi kepada TP PKK Kabupaten Kapuas…

1 day ago

Hadiri Pembukaan PD-PKPNU, Wabup Ketapang Harap Kader NU Tak Mudah Dipecah Belah

KalbarOnline, Ketapang - Wakil Bupati Ketapang, Farhan menghadiri Pembukaan Kegiatan Pendidikan Dasar Kader Penggerak Nahdlatul…

1 day ago