Categories: Kapuas Hulu

Bupati Kapuas Hulu Hadiri Pemberkatan dan Peresmian Gua Maria Pengantar Rahmat Paroki Santo Yohanes Rasul Seluan

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menghadiri Misa Pemberkatan dan Peresmian Gua Maria Pengantar Rahmat Paroki Santo Yohanes Rasul Seluan Keuskupan Sintang di Desa Seluan, Kecamatan Putussibau Utara, Jumat (05/05/2023).

Usai misa pemberkatan dan peresmian, Bupati Kapuas Hulu mengucapkan selamat kepada umat Paroki Seluan karena telah diresmikannya Gua Maria Pengantar Rahmat. Ia juga mengucapkan terima kasih kepada tokoh masyarakat Kantuk, Yosef Alexander yang telah menghibahkan tanahnya.

“Dukung dan dijaga bersama-sama Gua Maria ini, semoga iman Katolik kita semakin dewasa,” ucapnya.

Pada kesempatan yang sama, Uskup Agung Sintang, Mgr Samuel Oton Sidin mengucapkan terima kasih kepada pemerintah daerah karena telah memberikan dukungan.

“Bupati Kapuas Hulu sangat nyata dalam hal memberikan dukungan kerohonian, saya berharap tempat ini di manfaatkan secara baik, benar dan dipelihara, semoga tempat ini sungguh-sungguh dicintai oleh umat Katolik Paroki Seluan, umumnya umat Katolik di manapun berada,” pungkasnya. (Ishaq)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Ada Dugaan “Penghilangan” Kesaksian dan Alat Bukti di Kasus Pelecehan oleh Oknum Polisi KKU

KalbarOnline, KKU - Pihak kepolisian menduga adanya upaya “penghilangan” keterangan saksi dan alat bukti dalam…

8 hours ago

Menteri AHY Inginkan Adanya Modernisasi dan Penguatan di Seluruh Kantor Pertanahan

KalbarOnline, Bali - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY)…

8 hours ago

Pj Gubernur Harisson Paparkan Kinerja Tahap III kepada Itjen Kemendagri

KalbarOnline, Jakarta - Pj Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson mengungkapkan, bahwa pertumbuhan ekonomi Kalimantan Barat…

9 hours ago

Pj Gubernur Harisson Paparkan Finalisasi Pembahasan Raperda RTRW Kalbar 2024 – 2044

KalbarOnline, Jakarta - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri acara Rapat Koordinasi (Rakor) Lintas Sektor…

9 hours ago

Pj Gubernur Harisson Beberkan Capaian Pembangunan ke Wantannas RI

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menerima kunjungan Tim Sekretariat Jenderal Dewan…

9 hours ago

Pj Ketua Dekranasda Kalbar Apresiasi Wastra Karya Siswi SMKN 6 Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Kalimantan Barat, Windy Prihastari…

9 hours ago