Categories: KetapangSerbaneka

Sukses Kelola Lahan Tidur, Lapas Ketapang Siap Kembali Panen Hasil Kebun Warna Binaan

KalbarOnline, Ketapang – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Ketapang memiliki kebun sayuran yang dikelola oleh warga binaan. Berbagai jenis sayuran seperti cabe, tomat, pare, kangkung dan sawi tumbuh subur di dalam beranggang Lapas Ketapang yang terletak di Jalan S Parman Kelurahan Sukaharja

Kebun sayuran itu merupakan hasil dari kerja keras Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas), Ali Imran bersama jajaran yang mengelola lahan tidur melalui program pembinaan kemandirian bagi warga binaan.

Kalapas Kelas IIB Ketapang, Ali Imran menyebutkan, kalau kebun yang dikelola oleh warga binaan lapas saat ini sudah siap untuk dipanen kembali. Hal itu diketahui saat dirinya bersama Kasibinapigiatja meninjau kebun sayuran di dalam beranggang pada Rabu 22 Februari 2023 kemarin.

Page: 1 2

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Pelaku Curanmor Depan Pangkas Rambut Pontianak Utara Ditangkap Polisi

KalbarOnline, Pontianak - Satu pelaku pencurian sepeda motor di depan pangkas rambut Jalan Gusti Situt…

11 hours ago

Sujiwo Kembalikan Berkas Pendaftaran Bacabup Kubu Raya ke PDI Perjuangan

KalbarOnline, Kubu Raya - Wakil Bupati Kubu Raya periode 2019 - 2024, Sujiwo secara resmi…

11 hours ago

KalbarOnline.com bersama Puluhan Pemred se Indonesia Teken Deklarasi ICEC

KalbarOnline, Palembang - Hari Pers Internasional atau World Press Freedom Day yang jatuh setiap tgl…

11 hours ago

Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat Ringkus Pencuri Sepeda Motor

KalbarOnline, Pontianak - Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat mengamankan seorang laki-laki bernama Roby (25 tahun)…

14 hours ago

Nasdem Apresiasi dan Dukung Fachri Maju Calon Bupati Kubu Raya

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kalimantan Barat (Kalbar),…

21 hours ago

Hardiknas Jadi Momentum Siapkan Generasi Emas

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan dihelat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka…

22 hours ago