Categories: Kapuas Hulu

Berikan Rasa Aman, Sat Samapta Polres Kapuas Hulu Laksanakan Patroli Dialogis

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Jelang hari raya Natal yang akan jatuh pada tanggal 25 Desember nanti, Polres Kapuas Hulu menggencarkan kegiatan patroli dalam rangka mencegah dan menutup ruang aksi kejahatan. Seperti yang dilaksanakan oleh personel Unit Patroli Sat Samapta Polres Kapuas Hulu, dengan melakukan patroli dialogis di pasar tradisional, Selasa (20/12/2022) pagi.

Kapolres Kapuas Hulu, AKBP France Yohanes Siregar melalui Kasat Samapta, AKP Edy Supriyanto menjelaskan, giat patroli dialogis ini untuk mengantisipasi tindak pidana di wilayah hukum Polres Kapuas Hulu yang dapat mengganggu kamtibmas.

“Kami memberikan imbauan kepada penjual maupun pembeli di pasar tradisional agar segera melaporkan apabila ada hal-hal yang berpotensi melanggar hukum. Protokol kesehatan juga tetap diingatkan,” katanya.

Kasat Samapta juga menjelaskan sarana yang digunakan saat patroli yakni kendaraan roda empat. Pihaknya mengantisipasi terjadinya kejahatan seperti jambret, premanisme, dan pencurian di pasar.

“Kegiatan patroli ke pasar tradisional ini akan kami laksanakan setiap hari dengan tujuan mengantisipasi hal-hal tidak diinginkan atau kejahatan dalam rangka menyambut Natal dan Tahun Baru,’ jelaanya.

“Dan saya berharap, dengan dilakukannya patroli dapat memelihara kondusifitas wilayah serta tentunya bisa memberikan rasa aman bagi masyarakat,” tutup AKP Edy Supriyanto. (Ishaq)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

56 mins ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

11 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

12 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

12 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

12 hours ago

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

16 hours ago