Categories: Melawi

Pemprov Kalbar Gelar Bazar Murah di Melawi

KalbarOnline, Melawi – Sebagai upaya mengendalikan inflasi daerah sekaligus merayakan Hari Ulang Tahun ke-77 Republik Indonesia, Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat melalui Dinas Ketahanan Pangan mengadakan “Pasar Pangan Murah Merdeka”, Rabu (24/08/2022).

Kegiatan yang difokuskan di halaman Kantor Camat Nanga Pinoh ini dibuka langsung oleh Gubernur Kalbar, Sutarmidji.

Dalam bazar murah ini, tidak kurang 600 paket bahan pokok berisi 5 Kg beras, 2 liter minyak goreng, 10 bungkus mie instan dan 2 kg gula, disediakan untuk masyarakat di 3 desa di Kecamatan Nanga Pinoh, Kabupaten Melawi.

Selain membuka Gelar Pangan Murah Merdeka, Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat menyerahkan dana hibah sebesar Rp 5 Miliar untuk pembangunan masjid di Kabupaten Melawi, serta beberapa bantuan CSR Bank Kalbar, kepada Pemerintah Kabupaten Melawi. (Jau)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Bupati Fransiskus Ajak Masyarakat Kapuas Hulu Nonton Bareng Semifinal Piala Asia Indonesia Vs Uzbekistan

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan mengajak masyarakat di Bumi Uncak Kapuas untuk…

1 hour ago

Kobarkan Semangat Nasionalisme Lewat Nobar Semifinal Piala AFC U-23 Indonesia Versus Uzbekistan

KalbarOnline, Pontianak - Euforia menjelang laga Tim Nasional (Timnas) Sepak Bola Indonesia melawan Uzbekistan dalam…

1 hour ago

Romi Wijaya Dukung Garuda Muda! Gelar Nobar Semifinal AFC U23 Asian Cup 2024

KalbarOnline, Kayong Utara - Pemerintah Kabupaten Kayong Utara mengajak masyarakat untuk menunjukkan dukungannya kepada Tim…

2 hours ago

Euforia Warga Kota Pontianak Gelar Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan

KalbarOnline, Pontianak - Tim Nasional (Timnas) Indonesia masuk ke babak semifinal Piala Asia U-23 setelah…

4 hours ago

Polresta Pontianak Gelar Nobar Timnas U23 Lawan Uzbekistan, Siapkan Doorprize Motor

KalbarOnline, Pontianak - Polresta Pontianak akan menggelar nonton bareng pertandingan Piala Asia 2024 Usia 23…

4 hours ago

Pemkab Kapuas Hulu Siapkan Rp 62 Miliar Untuk Bayar Gaji PPPK Formasi Tahun 2023

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan secara resmi menyerahkan Surat Keputusan (SK) kepada…

5 hours ago