Categories: Kapuas Hulu

Jelang Idul Adha, Sekda Kapuas Hulu Sidak Sejumlah Toko

KalbarOnline, Putussibau – Menjelang Hari Raya Idul Adha 1443 H/2022, Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini, melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah toko yang ada di Putussibau, Rabu (06/07/2022).

Fokus sidak kali ini menyasar pada makanan-makanan kaleng, kemasan dan lainnya.

Bersama dengan sekda, turut dalam rombongan sidak diantaranya jajaran Polres Kapuas Hulu, Kepala Cabang Pembantu Bulog Kapuas Hulu, Dinas Koperasi UKM dan Perdagangan, Dinas Pertanian Dan Pangan, Dinas Perikanan, Satpol PP, Dinas Perhubungan, Camat Putussibau Utara dan Camat Putussibau Selatan, Kepala Bagian Perekonomian Sekretariat Daerah Kabupaten Kapuas Hulu serta pihak terkait lainnya.

Sasaran pertama pada sidak, yakni di Toko Ain Putussibau, kemudian dilanjutkan pada toko-toko besar yang ada di Kota Putussibau. 

“Tujuan melaksanakan sidak ini adalah memastikan bahwa makanan dan minuman tidak ada yang kadaluarsa, sehingga kesehatan makanan dan minuman terjamin menjelang Hari Raya Idul Adha 1443 H/2022,” ungkap Sekda Kapuas Hulu. (Ishaq)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Harisson Minta OPD Perbaiki SOP dan Temuan BPK: Jangan Sampai Berulang

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri exit meeting pemeriksaan terinci atas…

2 hours ago

Pj Gubernur Harisson Sambangi Stan Pameran Dekranasda Kalbar di Solo

KalbarOnline, Surakarta - Setelah menyaksikan pameran mobil hias dan budaya serta kriya di kawasan Jalan…

2 hours ago

Pj Gubernur Harisson Terima Kunjungan Ketua KDEKS Banten

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson didampingi beberapa kepala perangkat daerah…

2 hours ago

Harisson Minta Pengawasan Pangan Dilakukan Secara Konsisten dan komprehensif

KalbarOnline, Pontianak - Pj Gubernur  Kalbar, Harisson membuka Rakor Penguatan Pengawasan Ketahanan Pangan dan Promosi…

2 hours ago

Pj Gubernur Harisson Harap Pesparawi Kalbar Mampu Dulang Prestasi di Tingkat Nasional

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson secara resmi mengukuhkan pengurus Lembaga Pengembangan…

2 hours ago

Gara-gara Sabu, Remaja di Kubu Raya Nekat Curi Kabel Listrik Milik Perusahaan

KalbarOnline, KUBU RAYA - Seorang remaja berinisial RM (22 tahun), warga Kabupaten Kubu Raya, ditangkap…

2 hours ago