Categories: Melawi

Cegah PMK, Polsek Sayan Pantau Peternakan Milik Warga

KalbarOnline, Melawi – Jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Kecamatan Sayan, Kabupaten Melawi, melakukan pengecekan peternakan sapi di Dusun Landau Rengas, Desa Pekawai, pada Selasa (17/05/2022).

Hal tersebut dilakukan dalam rangka mencegah wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang saat ini sedang menyerang sejumlah sapi di beberapa wilayah di tanah air.

Kapolsek Sayan, IPDA Noviyar Yunus menyebutkan, berdasarkan keterangan dari empat warga peternak sapi di Dusun Landau Rengas–yang dipantau secara langsung di lapangan–tidak ditemukan sapi yang sakit.

“Dari pemeriksaan yang dilakukan  sebanyak 13 ekor sapi tidak ditemukan penyakit PMK,” jelasnya, Rabu (18/05/2022).

Dalam kesempatan yang sama, Kapolsek Yunus turut menyampaikan imbauan kepada para peternak sapi untuk selalu menjaga kebersihan kandang, agar hewan ternak tersebut tidak mudah terkena wabah penyakit.

“Bila menemukan tanda-tanda atau gejala pada mulut dan kuku sapi, segera melapor ke pemerintah desa dan instansi terkait untuk dilakukan pemeriksaan,” pungkasnya. (BS)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

44 mins ago

Dapat Bisikan Gaib, Syarif Muhammad Nekat Terjun dari Jembatan Kapuas, Polisi: Ini Upaya Bunuh Diri

KalbarOnline, Pontianak - Mengaku mendapat bisikan gaib, Syarif Muhammad Ikhsan (39 tahun) nekat terjun ke…

4 hours ago

Pria di Pontianak Ditangkap Polisi Usai Rampas Kalung Emas Seorang Wanita

KalbarOnline, Pontianak - Seorang pria berinisial Ib (48 tahun) di Pontianak ditangkap Tim Macan Unit…

5 hours ago

Polres Kubu Raya Ungkap 16 Kasus Kekerasan Anak Selama 2024

KalbarOnline, Kubu Raya - Satreskrim Polres Kubu Raya mengungkapkan selama 2024, terhitung dari Januari hingga…

6 hours ago

Polisi dan BP2MI Gagalkan Pemberangkatan 8 Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia

KalbarOnline, Kubu Raya - Polres Kubu Raya dan Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Kalbar…

7 hours ago

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

21 hours ago