Categories: Kapuas Hulu

Wahyudi Hidayat Gelar Silaturahmi Idulfitri di Kediaman Dinas Wakil Bupati

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Usai melaksanakan Salat Idulfitri, Wakil Bupati Kapuas Hulu Wahyudi Hidayat menggelar silaturahmi di kediaman dinasnya.

Silaturahmi ini merupakan gelaran yang setiap tahun dilaksanakan oleh Wakil Bupati Kapuas Hulu sejak tahun lalu dalam menyambut Hari Raya Idulfitri untuk meyambung tali silaturrahim dengan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan seluruh lapisan masyarakat.

“Alhamdulillah, silaturahmi ini berjalan lancar, hampir semua unsur Forkopimda datang bersilaturahmi hari pertama ini, semoga dengan rutin dilaksanakannya kegiatan ini dapat menguatkan rasa persaudaraan sehingga tumbuh rasa persatuan dalam mewujudkan Kabupaten Kapuas Hulu yang HEBAT,” kata Wahyudi Hidayat.

“Atas nama pribadi, keluarga dan Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu saya mengucapkan Minal Aidin Walfaidzin, mohon maaf lahir dan batin, selamat merayakan Hari Raya Idulfitri 1443 H,” timpalnya.

Dalam silaturahmi tersebut, tampak hadir Kapolres Kapuas Hulu, Dandim 1206 Putussibau, serta turut dihadiri anggota DPRD Kabupaten Kapuas Hulu.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Polres Kubu Raya Gelar Reka Adegan Detik-detik Pembunuhan Fitri Amalia di Gang Limbung

KalbarOnline, Kubu Raya - Satuan Reserse Polres Kubu Raya menggelar rekonstruksi (reka ulang adegan) kasus…

7 mins ago

Pekan Imunisasi Dunia 2024, Dinkes Kayong Utara Gelar Vaksinasi Imunisasi di Desa Batu Barat

KalbarOnline, Kayong Utara - Dalam rangka Pekan Imunisasi Dunia tahun 2024, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kayong…

2 hours ago

Pj Bupati Romi Wijaya Resmikan Gedung Unit Transfusi Darah RSUD Sukadana

KalbarOnline, Kayong Utara - Pj Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya meresmikan Gedung Unit Transfusi Darah…

5 hours ago

Nih Calon Pj Bupati Landak yang Baru, Gantikan Samuel

KalbarOnline, Pontianak - Dengan berbagai pertimbangan, Kementerian Dalam Negeri tak lagi memperpanjang jabatan Samuel sebagai…

9 hours ago

Liga Mini Soccer Series I Jadi Wadah Kumpul Para ASN Pemkot Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Mengusung jargon “Bola Adalah Teman”, Liga Mini Soccer Series I 2024 Pemkot…

10 hours ago

Harisson Minta OPD Perbaiki SOP dan Temuan BPK: Jangan Sampai Berulang

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri exit meeting pemeriksaan terinci atas…

20 hours ago