Categories: Nasional

Cornelis: Anak itu Harus Dididik untuk Bisa Bekerja Keras

KalbarOnline, Landak – Seluruh masyarakat harus bekerja keras. Tidak bisa lagi berdiam diri. Terutama dalam hal mendidik anak-anak.

“Anak itu harus dididik untuk bisa berkerja keras, punya integritas dan punya rasa tanggungjawab,” kata Anggota DPR RI Daerah Pemilihan (Dapil) Kalimantan Barat Cornelis.

Ia menyampaikan hal tersebut saat reses di Desa Kayu Ara, Kecamatan Menyuke, Kabupaten Landak, Provinsi Kalbar Barat baru-baru ini.

Dalam kesempatan tersebut, Mantan Gubernur Kalbar dua periode ini mengatakan, seluruh masyarakat harus mampu bersaing dengan orang lain.

Masalah-masalah yang tidak penting, kata Cornelis, singkirkan saja. Sekarang harus fokus pada perkembangan zaman, supaya berdaya saing.

Anggota Komisi II DPR RI ini juga mengingatkan, saat ini kesehatanlah yang harus diutamakan. Lantaran dunia masih dihadapkan pada masalah pandemi Covid-19.

“Bagi yang belum Vaksinasi Covid-19, segeralah untuk mendaftarkan diri, untuk divaksinasi agar imun tubuh atau daya tubuh kita ini bisa tahan dan kuat melawan virus yang masuk ke tubuh,” ucap Cornelis.(*)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

1 hour ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

5 hours ago

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

7 hours ago

Pj Wako Sebut Persyaratan Lunas PBB di PPDB Sifatnya Edaran, Dilampirkan Saat Siswa Dinyatakan Diterima

KalbarOnline, Pontianak - Terkait pemberlakuan bukti lunas Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebagai salah satu…

7 hours ago

Kapolsek Pulau Maya Beri Pembinaan Cegah Bullying di SMP Negeri 03 Pulau Karimata Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Kapolsek Pulau Maya Karimata, IPDA Abu Mansur beserta personel Bhabinkamtibmas  mengunjungi…

7 hours ago

Pemkot Pontianak Larang Penggunaan Kantong Plastik untuk Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota Pontianak melarang panitia kurban menggunakan kantong plastik sebagai wadah daging…

7 hours ago