Categories: HeadlinesPontianak

Karhutla di Pontianak Ancam Permukiman, Seorang Warga Dievakuasi

KalbarOnline, Pontianak – Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Jalan Aloevera, Kelurahan Bansir Darat, Kecamatan Pontianak Tenggara, mulai mengancam permukiman penduduk, Kamis, 3 Maret 2022.

Kencangnya tiupan angin mengakibatkan api semakin membesar dan meluas.

Warga yang panik pun berhamburan keluar karena jarak api dengan rumah yang semakin dekat, sekitar 20 meter.

Bahkan ada seorang warga yang sedang sakit harus dievakuasi ke luar rumah. Lantaran rumahnya persis berada di dekat lahan yang terbakar tersebut.

“Api awalnya jauh, tapi tiba-tiba semakin dekat karena bara tertiup angin dan membakar semak belukar lain yang tingginya bisa mencapai 2 meter,” kata Ilham, warga setempat.

Hingga berita ini diterbitkan petugas pemadam kebakaran baru tiba di lokasi untuk memadamkan api.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

6 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

7 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

7 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

7 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

17 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

21 hours ago