Categories: Ketapang

Lantik 87 Pejabat Pengawas, Sekda Ketapang: Bangun Kebersamaan dan Sinergitas Capai Visi Misi Bupati

Lantik 87 Pejabat Pengawas, Sekda Ketapang: Bangun Kebersamaan dan Sinergitas Capai Visi Misi Bupati

KalbarOnline, Ketapang – Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang Alexander Wilyo melantik dan mengambil sumpah 87 pejabat pengawas di lingkungan Oemerintah Kabupaten Ketapang di Pendopo Bupati Ketapang, Selasa siang, 25 Januari 2022.

Pada pagi di hari yang sama, juga telah dilakukan pelantikan sebanyak 113 pejabat administrator oleh Wakil Bupati Ketapang.

Dalam sambutannya, Sekda Alexander Wilyo mengatakan, jabatan pengawas adalah jabatan yang memiliki tanggung jawab mengendalikan pelaksanaan kegiatan yang dilakukan oleh pejabat pelaksana (staf).

“Saudara-saudara sebagi pejabat pengawas (eselon IV) bertugas membantu pejabat administrator (eselon III) dalam memimpin pelaksanaan seluruh kegiatan pelayanan publik serta administrasi pemerintahan dan pembangunan,” ujarnya, membacakan sambutan tertulis Bupati Ketapang.

Sekda juga mengatakan, visi misi Bupati Ketapang bisa dicapai hanya dengan kebersamaan dan kesatuan dari seluruh pemangku kepentingan yang ada.

“Maka dari itu mari kita bekerja dengan kualifikasi, kompetensi dan kinerja yang terbaik dengan membangun kebersamaan, kekompakan dan saling bersinergi dalam situasi yang kondusif,” pungkasnya.

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Menikmati Keindahan Alam di Bukit Biang, Wisata Tersembunyi di Sanggau

KalbarOnline, Sanggau - Bukit Biang adalah salah satu destinasi wisata alam yang terletak di Desa…

11 hours ago

Keindahan Alam dan Kekayaan Budaya di Bukit Bengkawang, Surga Tersembunyi di Kalbar

KalbarOnline, Bengkayang - Bukit Bengkawang, sebuah destinasi wisata yang terletak di Kecamatan Jangkang, Kabupaten Bengkayang,…

11 hours ago

Menemukan Keindahan Alam di Bukit Bakmunt: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat dikenal sebagai tempat yang kaya akan keindahan alamnya. Salah satu…

11 hours ago

Menikmati Keindahan Malam di Jembatan Gantung Sekayam: Destinasi Wisata Tersembunyi di Tanjung Sekayam

KalbarOnline, Sanggau - Tanjung Sekayam, sebuah wilayah yang tersembunyi di Kecamatan Kapuas, Kalimantan Barat, menyimpan…

11 hours ago

Menjelajahi Keindahan Tersembunyi Air Terjun Kujato di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Jika Anda mencari destinasi wisata yang menawarkan keindahan alam yang masih alami…

11 hours ago

Air Terjun Riam Asam Telogah: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat tidak hanya terkenal dengan hutan hujannya yang lebat dan kekayaan…

11 hours ago