Categories: HeadlinesPontianak

Gubernur Pimpin Upacara Ziarah Makam Pahlawan Peringatan HUT ke-65 Pemprov Kalbar

Gubernur Pimpin Upacara Ziarah Makam Pahlawan Peringatan HUT ke-65 Pemprov Kalbar

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat menggelar upacara ziarah di Taman Makam Pahlawan Dharma Patria Jaya, Rabu, 26 Januari 2022. Gubernur Kalbar Sutarmidji didapuk menjadi Inspektur Upacara yang turut dihadiri Forkopimda Kalbar, Sekda Kalbar serta jajaran Kepala Perangkat Daerah dan ASN di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalbar, Rabu (26/1/2022).

Gubernur Pimpin Upacara Ziarah Makam Pahlawan Peringatan HUT ke-65 Pemprov Kalbar (Foto: Diskominfo Kalbar)

Upacara ini ditandai dengan peletakan karangan bunga oleh Inspektur Upacara di depan monumen TMP Dharma Patria Jaya dan usai upacara dilanjutkan dengan penaburan bunga di makam-makam para pahlawan.

Upacara ziarah yang dilaksanakan itu dalam rangka memperingati HUT ke-65 Pemprov Kalbar. Ziarah yang dilakukan itu sebagai bentuk penghormatan dan mengenang jasa-jasa para pahlawan dan para pendiri Kalimantan Barat.

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Sekda Alexander Apresiasi Capaian WTP ke-10 Pemkab Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Sekda Ketapang, Alexander Wilyo memberikan apresiasi atas penerimaan opini Wajar Tanpa Pengecualian…

2 hours ago

Sempat Diguyur Hujan, Sekda Ketapang Tutup Resmi Pekan Gawai Dayak ke-IV Kecamatan Nanga Tayap

KalbarOnline, Ketapang - Sempat diguyur hujan, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo yang juga selaku Patih Jaga…

2 hours ago

Sukses Menambah Pelanggan, Kunci Membaiknya Kinerja PLN 2023, Terbanyak dari Golongan Rumah Tangga

KalbarOnline, Jakarta - PT PLN (Persero) sukses mencatatkan penambahan pelanggan sebanyak 3,5 juta menjadi total…

2 hours ago

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

3 hours ago

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

6 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

6 hours ago