Categories: Ketapang

Pemkab Ketapang Gelar Rapat Persiapan Mediasi Persoalan Kisruh HGU Perusahan

Pemkab Ketapang Gelar Rapat Persiapan Mediasi Persoalan Kisruh HGU Perusahan

KalbarOnline, Ketapang – Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Donatus Franseda memimpin rapat persiapan mediasi masalah HGU tanggal 11 Oktober 2021 dari Kepala Desa yang mewakili masyarakat terdampak oleh adanya HGU versi baru, yang dilangsungkan di di Ruang Rapat Utama Kantor Bappeda Kabupaten Ketapang, Senin, 1 November 2021.

Dalam kesempatan tersebut, Donatus menyampaikan kalau permasalahan HGU merupakan kewenangan kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN).

“Semestinya masyarakat meminta untuk difasilitasi oleh BPN, Pemda tidak bisa memberikan kebijakan dan hanya bisa memfasilitasi masyarakat serta berupa untuk menengahi rapat ini saja,” katanya.

Ia menjelaskan, poin penting dari rapat tersebut ialah masyarakat, baik perorangan ataupun kelompok perlu menyampaikan permasalahan ini kepada instansi BPN.

Kegiatan itu turut dihadiri oleh Kepala Bappeda, Dinas PUTR, Dinas PerkimLH, Dinas Pertanian, Peternakan dan Perkebunan, Kabag Hukum Setda, Kabid Ekonomi, SDA dan LH Bappeda, Camat Tumbang Titi, Camat Sungai Melayu Rayak, Camat Pemahan, Kasubbid SDA dan LH Bappeda, Kasubbid Ekonomi dan Keuangan Bappeda Kabupaten Ketapang.

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

40 mins ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

5 hours ago

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

7 hours ago

Pj Wako Sebut Persyaratan Lunas PBB di PPDB Sifatnya Edaran, Dilampirkan Saat Siswa Dinyatakan Diterima

KalbarOnline, Pontianak - Terkait pemberlakuan bukti lunas Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebagai salah satu…

7 hours ago

Kapolsek Pulau Maya Beri Pembinaan Cegah Bullying di SMP Negeri 03 Pulau Karimata Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Kapolsek Pulau Maya Karimata, IPDA Abu Mansur beserta personel Bhabinkamtibmas  mengunjungi…

7 hours ago

Pemkot Pontianak Larang Penggunaan Kantong Plastik untuk Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota Pontianak melarang panitia kurban menggunakan kantong plastik sebagai wadah daging…

7 hours ago