Categories: Kapuas Hulu

Sekda Hadiri Rapat Virtual Dengan Tim Seleksi BAZNAS

Sekda Hadiri Rapat Virtual Dengan Tim Seleksi BAZNAS

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu Mohd Zaini memimpin rapat koordinasi bersama Tim Seleksi BAZNAS membahas tentang hubungan dan pelaksana seleksi Mustaf BAZNAS Kabupaten Kapuas Hulu secara virtual, di Ruang Rapat Bupati Selasa, 5 Oktober 2021.

Kepala Kantor Kemenag Kabupaten Kapuas Hulu mengungkapkan bahwa kegiatan yang akan dilaksanakan pada 7-9 Oktober 2021 ini diikuti Oleh 16 peserta namun terdapat 2 orang peserta yang bermasalah dari segi usianya.

“Berkenaan dengan peserta terdapat 16 peserta yang terdaftar namun karena kesepakatan yang sudah ditentukan perihal usia yang hanya bisa dimajukan yakni 14 peserta saja, selain itu untuk kisi-kisi dalam pembuatan makalah akan diberikan mendekati hari pelaksanaan,” ungkap Sekretaris Tim Seleksi BAZNAS.

Untuk pelaksanaan uji kompetensi beserta pembuatan makalah akan dilaksanakan pada tanggal 8 Oktober sedangkan tes wawancara akan dilakukan pada tanggal 9 Oktober.

Selain itu Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu Kapuas Hulu sekaligus Wakil Ketua Tim pelaksana BAZNAS mengungkapkan bahwa untuk penilaian makalah akan dilakukan secara keseluruhan.

“Pada saat pembuatan makalah tidak di nilai secara satu persatu tetapi secara totalitas keseluruhan makalah itu sendiri,” katanya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Peringatan HUT Ke 10 IKAWATI Kantor Wilayah BPN Kalimantan Barat dan Hari Kartini Sukses Digelar

KalbarOnline.com, Pontianak - Jumat, 26 April 2024, Ikatan Istri Karyawan dan Karyawati (IKAWATI) Kantor Wilayah…

2 hours ago

Menteri AHY: Saya Tidak Ikhlas jika Ada Tanah Rumah Ibadah Dirampas Mafia Tanah

KalbarOnline.com, Gowa - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY)…

2 hours ago

Peringati Hari Kartini, PLN Beri Santunan untuk 30 Muslimah Tangguh di Kalimantan Selatan

KalbarOnline, Banjarbaru - Dengan semangat memperingati Hari Kartini 2024, PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran…

11 hours ago

Harisson Tegaskan Tidak Akan Maju Pilkada 2024

KalbarOnline, Pontianak - Di tengah ramainya isu sejumlah penjabat kepala daerah di beberapa provinsi dan…

14 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Raih Prestasi Terbaik di Ajang Atletik Internasional Dubai

KalbarOnline, Pontianak - Atlet binaan kawah candradimuka Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pelajar (PPLP) Dinas Kepemudaan,…

15 hours ago

Pasar Bodok Membara, 25 Ruko Luluh Lantak Dalam Semalam

KalbarOnline, Pontianak - Kebakaran hebat menghantam Pasar Bodok, Kecamatan Parindu, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Jumat…

17 hours ago