Categories: Ketapang

Sekda Minta Dinas Terkait dan Perusahaan Segera Perbaiki Titik Terparah Ruas Jalan Pelang-Batu Tajam

Sekda Minta Dinas Terkait dan Perusahaan Segera Perbaiki Titik Terparah Ruas Jalan Pelang-Batu Tajam

KalbarOnline, Ketapang – Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang Alexander Wilyo meminta agar pihak dinas terkait agar segera melakukan perbaikan jalan poros Pelang-Batu Tajam.

Selain Dinas, Sekda juga meminta agar pihak perusahaan yang beroperasi di wilayah itu untuk turut membantu perbaikan jalan tersebut dengan mengalokasikan program Corporate Social Responsibility (CSR).

“Saya minta kepada dinas terkait agar secepatnya memperbaiki titik-titik terparah di ruas jalan Pelang-Batu Tajam, jangan sampai seperti kolam,” ujar Sekda saat memimpin rapat terkait Percepatan Penanganan Jalan Pelang-Batu Tajam, Jumat, 24 September 2021.

Menurutnya pelaksanakan penanganan dan pemeliharaan jalan di titik titik terparah ruas jalan Pelang-Batu Tajam sangat perlu dilakukan secepatnya, mengingat kondisi jalan itu yang akan kian parah jika memasuki musim penghujan.

Dalam rapat tersebut juga turut dihadiri oleh Asisten II Sekda Bidang Perekonomian dan Pembangunan Marwan Noor, Kepala Badan Pembangunan Daerah (Bappeda) Harto dan OPD terkait lainnya. (Adi LC)

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

PWI Kalbar Komitmen Dukung KPU Sukseskan Pilkada 2024

KalbarOnline, Pontianak - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Kalimantan Barat berkomitmen untuk mendukung Komisi Pemilihan…

4 hours ago

Tersangka Korupsi Dana Desa Tekalong Dipindahkan ke Rutan Kelas 2 Pontianak

KalbarOnline, Putussibau - Filemon Siderasi, mantan Kepala Desa Tekalong, Kecamatan Mentebah, Kabupaten Kapuas Hulu yang…

4 hours ago

Peletakkan Batu Pertama Pembangunan GOR Indoor, Wujud Nyata Komitmen Pemkab Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo meletakkan batu pertama pembangunan Gelanggang…

4 hours ago

PKRS Pontura Studi Tiru Program PKRS RSUD SSMA

KalbarOnline, Pontianak - Tim Promosi Kesehatan Rumah Sakit (PKRS) Sultan Syarif Mohamad Alkadrie (SSMA) Kota…

5 hours ago

Tari Gasing dari Pontianak Pukau Peserta Apeksi di Balikpapan

KalbarOnline, Pontianak - Suguhan tari gasing yang ditampilkan para penari dari Kota Pontianak menyita perhatian…

5 hours ago

Harisson Apresiasi Kodam XII Tanjungpura, Berhasil Gagalkan Selundupan Sabu 21 Kg

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson memberikan apresiasi kepada jajaran…

5 hours ago