Categories: Ketapang

Wabup Farhan Serahkan Bantuan Beasiswa ke Al-Azhar Mesir untuk Santri Ponpes Darul Fadhilah

Wabup Farhan Serahkan Bantuan Beasiswa ke Al-Azhar Mesir untuk Santri Ponpes Darul Fadhilah

KalbarOnline, Ketapang – Wakil Bupati Ketapang Farhan memberikan bantuan beasiswa pendidikan ke Universitas Al-Azhar Mesir kepada santri Pondok Pesantren (Ponpes) Darul Fadhilah.

Bantuan tersebut diserahkan langsung kepada pengurus Ponpes Darul Fadhilah yang terletak di Kecamatan Benua Kayong, Jumat, 17 September 2021.

Dalam kesempatan tersebut, Farhan berharap kepada santri yang terpilih agar dapat bersungguh-sungguh dalam mengikuti pembelajaran dan mau menggali ilmu sebanyak-banyaknya.

“Tentu juga ketika sudah kembali ke Ketapang dapat mengembangkan ilmu pengetahuan yang berkaitan dengan bidang keagamaan Islam sehingga menjadi sumber daya manusia masyarakat Kabupaten Ketapang,” ucapnya.

Lebih lanjut, Farhan juga berpesan kepada santri supaya daat menjaga diri dan kesehatan dengan baik selama mengikuti pendidikan.

“Selalu berkomunikasi kepada orang tua dan wali santri pondok pesantren kalau diberi kesempatan, karena komunikasi penting. Setidaknya, dapat memberikan motivasi barangkali ada kesulitan selama di sana,” tandasnya. (Adi LC)

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Lutfi Al Mutahar Optimis Jadi Calon yang Diusung PAN di Pilwako Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Lutfi Al Mutahar meyakini kalau dirinyalah yang akan diusung oleh Partai Amanat…

11 hours ago

Pemkab Kapuas Hulu Raih WTP ke 7 dari BPK RI Perwakilan Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu kembali mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari…

12 hours ago

Sinergi Semua Elemen, KPU Kayong Utara Sosialisasi Tahapan Pilkada 2024

KalbarOnline, Kayong Utara - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menggelar sosialisasi tahapan pemilihan kepala daerah (pilkada)…

12 hours ago

Kembalikan Berkas Pencalonan, Sutarmidji Harap Nasdem Bisa Seperti di Periode Lalu

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalbar, Sutarmidji melakukan pengembalian berkas sebagai calon Gubernur Kalbar ke…

12 hours ago

Di PEVS 2024, Dirut PLN Paparkan ke Presiden Jokowi Soal Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik Tanah Air

KalbarOnline, Jakarta - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi booth PT PLN (Persero) dalam…

12 hours ago

Ditanya Peluang Kembali Berpasangan dengan Sutarmidji, Norsan Bantah Abu-abu

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Wakil Gubernur Kalbar, Ria Norsan kembali ditanya soal peluangnya kembali berpasangan…

13 hours ago