Categories: Ketapang

Sekda Ketapang: Bela Negara Tak Hanya Siap Perang Dengan Senjata

Sekda Ketapang: Bela Negara Tak Hanya Siap Perang Dengan Senjata

KalbarOnline, Ketapang – Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang yang diwakili Asisten I Setda bidang Pemerintahan Donatus menghadiri webinar peran serta tenaga pendidik di masa pandemi Covid-19 sebagai wujud kesadaran bela negara, Kamis, 9 September 2021.

Webinar ini bermaksud sebagai manivestasi bela negara dalam konteks kekinian, yang mana bela negara merupakan hak sekaligus kewajiban bagi setiap warga negara. Hal tersebut sesuai dengan bunyi Pasal 27 Ayat 3 UUD 1945, “Setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara”.

Bela negara dapat diwujudkan dari setiap individu sesuai dengan profesinya masing-masing. Menurutnya, membela negara bukan hanya serta dalam sebuah perang senjata, melainkan juga perang melawan penularan Virus Covid-19, dengan berbagai cara dan daya pada setiap individu termasuk peran pendidik di masa pandemi Covid-19.

Kehadiran Asisten I didampingi oleh Kabag Kesra, Plh Kabag Pemerintahan dan Plh Kadis Pendidikan Ketapang. (Adi LC)

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Asuransi All Risk Terbaik Lindungi Mobil dari Berbagai Risiko Saat Berkendara

KalbarOnline.com – Melindungi mobil dari berbagai risiko adalah langkah bijak untuk Anda lakukan sebagai pemilik…

6 hours ago

Wujudkan Smart City di IKN, PLN Siapkan Jaringan Listrik Terintegrasi Layanan Teknologi Digital

KalbarOnline, Kaltim - PLN (Persero) resmi membangun PLN Hub yang akan menjadi episentrum ekosistem transisi…

12 hours ago

Audiensi ke Kemenkes, Bupati Kapuas Hulu Usul Kelanjutan Pembangunan RSUD dr Achmad Diponegoro Putussibau

KalbarOnline, Jakarta - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melakukan audiensi dengan Direktur Pelayanan Kesehatan Rujukan…

14 hours ago

Pasutri Residivis Curanmor di Pontianak Berhasil Ditangkap

KalbarOnline, Pontianak - Polresta Pontianak berhasil mengamankan pasangan suami istri (pasutri) terkait kasus pencurian kendaraan…

14 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Pimpin Rapat Persiapan Pelaksanaan CMS di Desa

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah (Sekda) Kapuas Hulu, Mohd Zaini memimpin rapat persiapan pelaksanaan Content…

14 hours ago

Wanita di Sambas Pakai Foto Orang Lain Untuk Tipu Pria Lewat Medsos

KalbarOnline, Sambas - Beredar di media sosial (medsos), video permintaan maaf seorang wanita DL (16…

14 hours ago