Categories: HeadlinesPontianak

Viral Pria Mengamuk di FRKP, Bruder Diminta Bersuara Soal Dugaan Skandal Seks Oknum Pastor di Pontianak

Viral Pria Mengamuk di FRKP, Bruder Diminta Bersuara Soal Dugaan Skandal Seks Oknum Pastor di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak – Beredar video di media sosial yang memperlihatkan seorang pria mengamuk. Pria tersebut tiba-tiba datang menggunakan mobil dan langsung membalikkan meja.

Dalam postingan tersebut dituliskan bahwa peristiwa itu terjadi di Forum Relawan Kemanusiaan Pontianak (FRKP), Jalan Purnama. Dalam video berdurasi 35 detik yang viral di instagram itu tampak pria tersebut langsung dibawa keluar lokasi.

“CCTV seorang pria mengamuk di Forum Relawan Kemanusiaan Pontianak, Jalan Purnama. Pria ini meminta Bruder Stephanus Paiman sebagai Ketua Forum tidak diam terkait dugaan skandal seks di lingkungan salah satu gereja di Pontianak,” tulis akun tersebut.

Postingan tersebut langsung viral. Namun kini postingannya sudah dihapus. Ketua Forum Relawan Kemanusiaan Pontianak (FRKP) Bruder Stephanus Paiman OFM Cap pun membenarkan bahwa dia secara tiba-tiba didatangi oleh seorang pria.

“Betul ada yang mengamuk. Kami awalnya sedang santai di teras forum, mendengarkan ada warga yang curhat tentang kasusnya. Tiba-tiba ada yang datang mengamuk dan lalu membalikkan meja,” cerita Bruder Steph saat dihubungi, Selasa (3/8/2021).

Page: 1 2 3 4

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

4 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

15 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

15 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

15 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

16 hours ago

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

19 hours ago