Categories: Ketapang

Dandim Tinjau Pelaksanaan Sebuan Vaksinasi Covid-19 di Citimall Ketapang

Dandim Tinjau Pelaksanaan Sebuan Vaksinasi Covid-19 di Citimall Ketapang

KalbarOnline, Ketapang – Komandan Kodim 1203/Ktp Letkol Kav Suntara Wisnu Budi Hidayanta meninjau langsung pelaksanaan Serbuan Vaksinasi Covid-19 di Atrium Citimall Jl.Gatot Subroto, Kabupaten Ketapang, Senin, 2 Agustus 2021.

Pelaksanaan vaksinasi massal yang diberikan kepada masyarakat ini adalah vaksinasi tahap kedua, yang sebelumnya sudah menenerima suntikan vaksin pada tahap pertama.

Dalam kesempatan tersebut, Dandim 1203/Ktp melihat pelaksanaan vaksinasi dan menyampaikan kepada petugas agar kegiatan vaksinasi tetap mengedepankan Protokol Kesehatan (Protkes) saat melayani masyarakat penerima vaksin.

Lebih lanjut, Dandim mengungkapkan pelaksanaan kegiatan ini dalam rangka serbuan vaksinasi serta mensukseskan program vaksinasi nasional yang dicanangkan pemerintah.

“Dengan vaksinasi secara massal dapat menciptakan kekebalan kelompok atau Herd Immunity lebih cepat,” jelasnya.

Dandim juga berharap walaupun masyarakat sudah mendapat vaksin namun harus tetap menerapkan protokol kesehatan.

“Protokol kesehatan adalah benteng kita mencegah penularan covid-19, untuk itu agar betul-betul dilaksanakan,” pungkasnya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pj Bupati Kamaruzaman dan Sekda Yusran Antusias Saksikan Semifinal Indonesia Versus Uzbekistan

KalbarOnline, Kubu Raya - Pemerintah Kabupaten Kubu Raya menggelar nonton bareng (nobar) laga semifinal Piala…

1 hour ago

Optimalkan Pelayanan, Kamaruzaman Teken Kerja Sama dengan Enam Instansi Sekaligus

KalbarOnline, Kubu Raya – Penjabat (Pj) Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman menandatangani kesepakatan bersama dan…

1 hour ago

Warga Padati Halaman Polresta Pontianak, Nobar Indonesia Versus Uzbekistan

KalbarOnline, Pontianak - Ribuan warga Kota Pontianak memadati halaman Polresta Pontianak untuk nonton bareng (nobar)…

8 hours ago

Ribuan Penari Meriahkan Kalbar Menari 2024 di Pendopo Gubernur

KalbarOnline, Pontianak - “Serentak Menari, Bergerak Bahagiakan Bumi” menjadi tema yang diambil dalam peringatan Hari…

8 hours ago

1.085 Atlet Pelajar Siap Berlaga di Popda Kota Pontianak 2024

KalbarOnline, Pontianak – Sebanyak 1.085 atlet pelajar SMP dan SMA se-Kota Pontianak siap berlaga pada…

9 hours ago

Bingkisan Kebahagiaan PLN untuk Warga Kalsel yang Membutuhkan

KalbarOnline.com – Jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran…

10 hours ago