Categories: NasionalSport

Olimpiade Tokyo 2020: Jordan/Melati Melaju ke Perempatfinal Sebagai Runner Up Grup C

Olimpiade Tokyo 2020: Jordan/Melati Melaju ke Perempatfinal Sebagai Runner Up Grup C

KalbarOnline.comPraveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti harus puas melangkah ke babak perempatfinal sebagai runner up grup C cabang bulutangkis Olimpiade Tokyo 2020. Jordan/Melati tidak berhasil merebut status juara grup usai kalah di partai terakhir penyisihan grup Olimpiade Tokyo 2020.

Bertanding di Mushashino Forest Sport Plaza, Tokyo, Senin (26/7) pagi, Jordan/Melati dihadang wakil tuan rumah, Yuta Watanabe/Arisa Higashino dengan skor 13-21, 10-21.

Jordan/Melati mengaku tidak bisa keluar dari tekanan pada pertandingan tadi.

“Hari ini permainan kami tidak begitu bagus. Kami berada di bawah tekanan sejak awal, tetapi kami akan mencoba lagi yang terbaik di delapan besar,” ucap Jordan.

“Kami bukan tidak siap tapi kami terus berada dalam tekanan sepanjang pertandingan dan tidak bisa keluar dari itu,” sambung Melati.

Sementara Nova Widianto, pelatih yang mendampingi Jordan/Melati selama di Tokyo menyampaikan pesan kepada mereka.

“Saya tidak mau bicara banyak masalah penampilan mereka di fase grup,” buka Nova kepada Tim Humas dan Media PP PBSI.

Page: 1 2

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Sutarmidji Cagub Kalbar Pertama yang Daftar di Hanura

KalbarOnline, Pontianak - Subhan Noviar yang menjadi utusan dari Sutarmidji mendatangi kantor DPD Partai Hanura,…

3 hours ago

Pemkot Pontianak Gelar Nobar Semifinal Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di PCC

KalbarOnline, Pontianak - Tim Nasional (Timnas) Sepakbola Indonesia U-23 akan menghadapi Timnas Uzbekistan pada laga…

3 hours ago

Bosan dengan yang Itu-itu Saja? Dokter Rahmad Siap Bawa Perubahan Lewat Pilwako Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Akbar Rahmad Putra, seorang dokter muda berusia 27 tahun menyatakan diri siap…

8 hours ago

Ani Sofian Dorong Guru Tingkatkan Kompetensi dan Profesionalisme

KalbarOnline, Pontianak - Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian, menutup secara resmi kegiatan Lokakarya 7…

9 hours ago

Angka Stunting Pontianak Kembali Turun

KalbarOnline, Pontianak – Angka stunting di Kota Pontianak berhasil turun pada awal tahun 2024 menjadi…

9 hours ago

Peringatan HUT Ke 10 IKAWATI Kantor Wilayah BPN Kalimantan Barat dan Hari Kartini Sukses Digelar

KalbarOnline.com, Pontianak - Jumat, 26 April 2024, Ikatan Istri Karyawan dan Karyawati (IKAWATI) Kantor Wilayah…

13 hours ago