Categories: Ketapang

Babinsa Manismata Hadiri Rakor Evaluasi Gapoktan Desa Binaan

Babinsa Manismata Hadiri Rakor Evaluasi Gapoktan Desa Binaan

KalbarOnline, Ketapang – Dalam rangka memajukan ketahanan pangan di desa binaanya, Serda Handayu, Babinsa Koramil 1203-06/Manismata menghadiri rapat evaluasi kegiatan Gapoktan Bertempat di Balai Desa Manismata, Kecamatan Manismata, Minggu (13/6/2021).

Pada kesempatan tersebut, Serda Handayu menyampaikan, kreatifitas dan inovasi kelompok tani adalah sumber kekuatan untuak memajukan kelompok tani, dengan cara saling bekerja sama antara peserta kelompok tani dan sering berdiskusi dengan penyuluh pertanian.

“Kegiatan ini diadakan dengan maksud dan tujuan mengevaluasi kembali kegiatan Gapoktan yang selama ini telah berjalan dengan baik di desa Manismata ini,” ujarnya.

“Sebagai Babinsa Manismata, saya selalu siap melakukan pendampingan petani dalam rangka mendukung upaya  ketahanan pangan diwilayah,” tuturnya.

Sementara Pj. Kades Manismata Karminto menerangkan, dalam hal ini Babinsa bersama PPL selalu memberikan pendampingan penyegaran dan pencerahan kepada kelompok tani.

“Untuk itu mari kita majukan, kita kembangkan potensi pertanian di Kecamatan Manismata ini,” tutupnya. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Ada Dugaan “Penghilangan” Kesaksian dan Alat Bukti di Kasus Pelecehan oleh Oknum Polisi KKU

KalbarOnline, KKU - Pihak kepolisian menduga adanya upaya “penghilangan” keterangan saksi dan alat bukti dalam…

10 hours ago

Menteri AHY Inginkan Adanya Modernisasi dan Penguatan di Seluruh Kantor Pertanahan

KalbarOnline, Bali - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY)…

10 hours ago

Pj Gubernur Harisson Paparkan Kinerja Tahap III kepada Itjen Kemendagri

KalbarOnline, Jakarta - Pj Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson mengungkapkan, bahwa pertumbuhan ekonomi Kalimantan Barat…

10 hours ago

Pj Gubernur Harisson Paparkan Finalisasi Pembahasan Raperda RTRW Kalbar 2024 – 2044

KalbarOnline, Jakarta - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri acara Rapat Koordinasi (Rakor) Lintas Sektor…

10 hours ago

Pj Gubernur Harisson Beberkan Capaian Pembangunan ke Wantannas RI

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menerima kunjungan Tim Sekretariat Jenderal Dewan…

10 hours ago

Pj Ketua Dekranasda Kalbar Apresiasi Wastra Karya Siswi SMKN 6 Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Kalimantan Barat, Windy Prihastari…

10 hours ago