Categories: Kayong Utara

Babinsa Kodim 1203/Ktp Selalu Terdepan Bantu Warga Binaanya

Babinsa Kodim 1203/Ktp Selalu Terdepan Bantu Warga Binaanya

KalbarOnline, Kayong Utara – Serda Juliansyah Babinsa Desa Nipah Kuning, Koramil 1203-11/Sph, membantu warga binaan membangun jalan di Desa Nipah Kuning Kecamatan Simpang Hilir, Kayong Utara, Selasa (8/6/2021).

Hal ini merupakan salah satu upaya pendampingan kepada petani yang dilakukan oleh Serda Juliansyah.

“Jalan ini untuk mendukung dan membantu memperlancar petani saat beraktifitas di sawah, baik selama musim tanam maupun musim panen,” ujar Serda Juliansyah.

Peltu Nanang Kuswara Pj. Danramil 1203-11/Sph mengatakan, kehadiran Babinsa selalu membantu sekaligus memotivasi kepada petani agar lebih giat lagi turun ke sawah.

“Kita ingin petani terus bekerja dan semangat, yang nantinya seluruh lahan sawah akan tertanami. Sehingga ketahanan pangan di wilayah binaan akan terwujud,” jelasnya.

Sementara itu Abdullah salah satu petani berharap agar jalan ini tersebut dapat digunakan warga untuk meningkatkan kesejahteraan keluarganya.

“Saya juga berharap dengan adanya pembangunan jalan tersebut akan membangkitkan semangat warga lainya dalam bertani,” pungkasnya. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Rokidi Duduki Jabatan Penting di Kepengurusan LPTQ Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Direktur Utama Bank Kalbar, Rokidi menduduki jabatan penting di kepengurusan Lembaga Pengembangan…

3 hours ago

Pj Gubernur Harisson Harapkan HMI Kuat Secara Intelektual dan Mandiri Secara Finansial

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri kegiatan pelantikan pengurus Badan Koordinasi (Badko)…

18 hours ago

Kodim Putussibau Razia Pemain Layangan di Wilayah Putussibau Kota

KalbarOnline, Putussibau - Anggota Kodim 1206/Putussibau beserta Satpol PP Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan razia penertiban…

19 hours ago

Jadi Tuan Rumah, Polda Kalbar Ajak Masyarakat Dukung dan Sukseskan Kejuaraan Proliga Volley 2024

KalbarOnline, Pontianak - Polda Kalbar meminta kepada seluruh masyarakat Kalbar dapat mendukung dan turut memeriahkan…

20 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Kejurnas Angkat Besi di GOR Pangsuma Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson membuka kejuaraan nasional (kejurnas) angkat…

20 hours ago

Harisson Lantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalbar Periode 2024 – 2029

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson melantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalimantan Barat…

20 hours ago