Categories: Ketapang

Babinsa Nanga Tayap Hadiri Pengukuhan Pemangku Adat Melayu

Babinsa Nanga Tayap Hadiri Pengukuhan Pemangku Adat Melayu

KalbarOnline, Ketapang – Serda Jhoni Simanjuntak mewakili Danramil 1203-01/Nanga Tayap menghadiri pelantikan dan pengukuhan Pengurus Majelis Adat Budaya Melayu (MABM) Kecamatan Nanga Tayap 2020/2025, Sabtu (5/6/2021).

Acara tersebut berlangsung dirumah Adat Melayu Desa Nanga Tayap, yang dihadiri oleh Forkopimcam Nanga Tayap, Ketua MPM (Majelis Perempuan Melayu) Ketapang, Ibu suryati, ketua MABM Kecamatan Nanga Tayap Bapak Mujahidin beserta Para Tokoh Agama, Tokoh Adat Dan Tokoh Masyarakat.

Dalam Kesempatan tersebut ketua MABM Kecamatan Nanga Tayap Bapak Mujahidin, menyampaikan, MABM merupakan salah satu organisasi kemasyarakatan yang ada dan telah berkembang di Ketapang.

“Sudah sepatutnya organisasi kemasyarakatan ini dapat memberikan manfaat bagi masyarakat banyak, khususnya masyarakat Melayu,” ungkapnya.

Usai pelaksanaan kegiatan Pengukuhan tersebut, Babinsa Nanga Tayap Serda Jhoni Simanjuntak, mengucapkan selamat bertugas kepada Pengurus MABM tingkat Kecamatan Nanga Tayap yang baru saja dikukuhkan.

Ia mengharapkan MABM dapat terus bersinergi dalam menjaga stabilitas keamanan, kerukunan, serta upaya pembinaan dan pengembangan nilai-nilai kearifan lokal yang dimiliki oleh masyarakat Melayu. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Seorang Pemancing Ikan Ditemukan Tewas di Pantai Pasir Mayang

KalbarOnline, Kayong Utara - Seorang pria ditemukan tak bernyawa di Pantai Pasir Mayang, Dusun Pampang…

11 hours ago

Karya Bakti TNI dan Warga, Perbaiki Jembatan Penghubung Antara Desa Miau Merah dan Desa Bukit Penai

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Personel Koramil 11/Silat Hilir jajaran Kodim 1206/Putussibau bersama warga melaksanakan karya…

13 hours ago

Berperan Turunkan Angka Stunting Kalbar, Pj Gubernur Harisson Apresiasi PKK Kapuas Hulu

KalbarOnline, Pontianak - Pj Gubernur Kalimantan Barat, Harisson  menyampaikan apresiasi kepada TP PKK Kabupaten Kapuas…

21 hours ago

Hadiri Pembukaan PD-PKPNU, Wabup Ketapang Harap Kader NU Tak Mudah Dipecah Belah

KalbarOnline, Ketapang - Wakil Bupati Ketapang, Farhan menghadiri Pembukaan Kegiatan Pendidikan Dasar Kader Penggerak Nahdlatul…

21 hours ago

Wabup Ketapang Jadi Inspektur Upacara Pembukaan TMMD ke-120 di Desa Mayak

KalbarOnline, Ketapang - Wakil Bupati Ketapang, Farhan menjadi Inspektur Upacara Pembukaan (TMMD) TNI Manunggal Membangun…

21 hours ago

Sekda Ketapang Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi Terintegrasi oleh KPK RI

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Program Pemberantasan…

21 hours ago