Categories: Ketapang

Tingkatkan Profesionalisme Babinsa, Danramil Kendawangan Pimpin Brifing Evaluasi

Tingkatkan Profesionalisme Babinsa, Danramil Kendawangan Pimpin Brifing Evaluasi

KalbarOnline, Ketapang – Danramil 1203-03/Kdw Kapten Inf Mardianus memimpin Brifing Evaluasi dan peningkatan kemampuan serta profesionalitas Babinsa dalam melaksanakan tugas Satkowil, Rabu (2/6/2021).

Dilaksanakan Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga hubungan keharmonisan ,Selain itu juga terciptanya propesionalitas keprajurit dalam melaksanakan tugas ke depan dan juga dalam melaksanakan setiap program kerja dari komando Atas, sehingga dapat terlaksana dengan baik dan lancar.

Mengawali arahannya, Danramil menyampaikan beberapa penekanan kepada anggotanya, diantaranya agar selalu menjaga disiplin dan kekompakan guna menunjang tugas pokok sebagai aparat komando kewilayahan.

Pada Brifing kali ini Kapten Inf Mardianus juga mengingatkan pelaksanaan PPKM berbasis Mikro.

“Jalin terus koordinasi dan sinergi dengan instansi terkait, sebagai upaya memutus rantai penularan covid-19 di wilayah,” tegasnya.

Selanjutnya, Danramil membahas berbagai rencana kegiatan lain diantaranya membahas masalah karhutla, karya bakti, Komsos, werving dan lain-lain. Di penghujung brifing, Kapten Inf Mardianus memberi semangat anggotanya.

“Lanjutkan pengabdian anda tanpa batas,” pungkasnya. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Wujud Kepedulian KSAD, Kodim Putussibau Bagikan Ransum dan Imukal TNI Untuk Pemenuhan Gizi Prajurit

KalbarOnline, Putussibau - Staf Logistik Kodim 1206/Putussibau membagikan susu imukal dalam rangka pemenuhan gizi prajurit,…

3 hours ago

Propam Polda Kalbar Lakukan Pembinaan Etika Profesi Polri di Polres Kapuas Hulu

KalbarOnline, Putussibau - Bidang  Propam Polda Kalbar melakukan pembinaan kepada personel Polres Kapuas Hulu, terutama…

3 hours ago

Wastra Unggulan Kalbar Diborong Istri-istri Menteri pada Peringatan HUT Dekranas di Kota Solo

KalbarOnline, Pontianak - Wastra Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) mampu menarik perhatian anggota Organisasi Aksi Solidaritas…

4 hours ago

Daftar Cawagub Kalbar di PPP, Budi Perasetiyono: Kembali ke Rumah

KalbarOnline.com - Budi Perasetiyono terus menunjukkan keseriusannya dalam kontestasi Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar…

4 hours ago

Bejat! Delapan Pria di Suhaid Setubuhi Gadis 15 Tahun Secara Bergiliran

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Delapan pria di Kecamatan Suhaid, Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat melakukan…

6 hours ago

Dekranasda Kapuas Hulu Juara Harapan 2 Parade Mobil Hias Tingkat Nasional

KalbarOnline, Solo - Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan bersama Ketua Dekranasda Kapuas Hulu, Angeline Fremalco…

7 hours ago