Categories: Ketapang

308 Narapidana Lapas Kelas II B Ketapang Terima Remisi

308 Narapidana Lapas Kelas II B Ketapang Terima Remisi

KalbarOnline, Ketapang – Sebanyak 308 orang narapidana Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Ketapang mendapatkan potongan masa tahahan atau remisi pada hari besar keagamaan Idul Fitri1442 H tahun 2021.

Kepala Lapas Kelas II B Ketapang, Ali Imran mengatakan kalau remisi itu diberikan sesuai dengan Surat Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia RI Nomor PAS/513/526/527.PK.01.05 Tahun 2021.

Dijelaskannya, untuk Remisi Khusus PP 99 atau terkait narkoba lima tahun ke atas dan tipikor, sebanyak 33 orang, dan Remisi pidana umum sebanyak 78 orang.

“Selain itu, ada juga yang mendapat Remisi lanjutan (sesuai PP 99 Pidana Umum) sebanyak 196 orang dan satu orang lagi langsung bebas,” katanya, Minggu (16/5/2021).

Ia berharap kalau remisi yang telah diberikan oleh pemerintah dapat bermanfaat dan menjadi motivasi warga binaan berperilaku lebih baik ke depannya.

“Di hari yang fitri ini, saya beserta jajaran mengucapkan selamat Hari Lebaran 1 Syawal 1442 Hijriah, mohon maaf lahir dan bathin,” tandasnya. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Sosialisasikan Aplikasi “Ada Polisi”, Ditbinmas Polda Kalbar Laksanakan Asistensi ke Polres Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Tim Direktorat Pembinaan Masyarakat (Ditbinmas) Polda Kalbar melaksanakan kegiatan asistensi Kelompok Sadar…

2 hours ago

Kesiapan Hadapi Pilkada 2024, Satuan Samapta Polres Ketapang Laksanakan Latihan Dalmas

KalbarOnline, Ketapang – Dalam rangka mempersiapkan pengamanan menjelang pemilihan kepala daerah (pilkada) 2024, Satuan Samapta…

2 hours ago

Tabung Gas Meledak di Nanga Kalis  Hanguskan Rumah Umar

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Kebakaran hebat melanda satu unit rumah pribadi di Jalan Lintas Selatan,…

2 hours ago

SPALD-T di Martapura dan Nipah Kuning Siap Dibangun

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak tengah mempersiapkan pembangunan Sistem Pengolahan Air Limbah Domestik…

2 hours ago

Balai Pelestarian Kebudayaan Wilayah Kalbar Fasilitasi Diskusi Lintas Generasi, Gusti Enda: Ini Sejarah Baru Bagi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Balai Pelestarian Kebudayaan XII Wilayah Kalbar menggelar dialog lintas generasi, transformasi dan…

2 hours ago

Pj Sekda Pontianak Tekankan Pentingnya Motivasi Kerja ASN

KalbarOnline, Pontianak – Langkah strategis dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik kembali diambil oleh Pemerintah Kota…

3 hours ago