Categories: HeadlinesPontianak

Ucapan Selamat Idul Fitri 1442 Hijriah dari Gubernur Sutarmidji dan Ibu Ketua PKK

Ucapan Selamat Idul Fitri 1442 Hijriah dari Gubernur Sutarmidji dan Ibu Ketua PKK

KalbarOnline, Pontianak – Gubernur Kalimantan Barat, H. Sutarmidji, SH., M.Hum beserta istri mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah.

“Semoga di hari yang suci ini, di hari yang fitri ini kita saling memaafkan, menjalin silaturahim antara sesama demi kemajuan Kalimantan Barat,” ujarnya.

“Ingat, silaturahim silahkan, tapi kita masih masa pandemi, sehingga protokol kesehatan harus betul diperhatikan, tetap gunakan masker, jaga jarak dan sering mencuci tangan,” pesannya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Windy: GOR Terpadu Ayani Pontianak Jadi Bukti Keberhasilan Kerja Keras dan Kolaborasi Banyak Pihak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ahmad Yani (A. Yani) Pontianak yang berlokasi…

49 mins ago

Harisson: Kalbar Siap Jadi Tuan Rumah Event Olahraga Nasional dan Internasional

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu A. Yani Pontianak yang berlokasi di kawasan…

53 mins ago

Sutarmidji Terharu, Akhirnya GOR Terpadu Ayani Diresmikan

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalimantan Barat periode 2018 - 2023, Sutarmidji merasa terharu bahwa…

1 hour ago

GOR Terpadu Ayani Rampung Dikawal TNI-Polri, Kapolda: Berani “Utak-atik” Berarti Siap Berhadapan dengan Kami!

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat (Kalbar), Irjen Pol Pipit Rismanto turut menghadiri peresmian Gelanggang…

1 hour ago

Salat Id Berjemaah bersama Warga, Ani Sofian Ajak Maknai Kisah Nabi Ibrahim

KalbarOnline, Pontianak – Hari Raya Idul Adha merupakan momentum yang tepat untuk memaknai arti pengorbanan.…

2 hours ago

1.005 Warga Binaan Rutan Pontianak Dapat Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Rutan Kelas II Pontianak menggelar sholat Idul Adha 1445 Hijriah hingga menyembelih…

3 hours ago