Categories: Kubu Raya

Polres Kubu Raya Kembali Ungkap Kasus Tindak Pidana Narkoba

Polres Kubu Raya Kembali Ungkap Kasus Tindak Pidana Narkoba

KalbarOnline, Kubu Raya – Delapan tersangka tertunduk lusuh ketika digelandang di depan kantor Mapolres Kubu Raya. Sebanyak tujuh tersangka tersangkut dalam kasus tindak pidana narkoba, sedangkan satu antaranya terjerat kasus penggelapan motor.

Kapolres Kubu Raya, AKBP Yani Permana menyatakan walau peredaran narkoba selalu saja ada di wilayah Kubu Raya namun pihaknya tidak akan berhenti untuk mengungkapnya demi menyelamatkan masa depan anak bangsa.

“Pengungkapan ini sebanyak enam laporan polisi. Dengan jumlah tujuh orang tersangka,” jelas Kapolres, Jumat (19/3/2021).

Menurutnya dari total penangkapan tersebut ada 1,95 Gram narkoba jenis sabu yang telah diamankan sebagai barang bukti dan telah menyelamatkan 16 jiwa orang. Adapun pengungkapan itu, sebut Kapolres terdiri dari Kecamatan Sungai Raya, Padang Tikar, dan Sungai Kakap.

“Insya Allah, kita akan membuka jaringan-jaringan lain untuk kebaikan dan kesehatan masyarakat Kabupaten Kubu Raya,” harapnya. (ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

28 mins ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

30 mins ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

32 mins ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

48 mins ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

6 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

16 hours ago