Categories: Kayong Utara

Sosialisasi Vaksin Covid-19 Kabupaten Kayong Utara

Sosialisasi Vaksin Covid-19 Kabupaten Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara – Pembukaan kegiatan sosialisasi vaksinasi Covid-19 Kabupaten Kayong utara yang dilaksanakan secara tatap muka dan secara daring, di Pendopo bupati  yang dibuka oleh Kapolres Kayong Utara sebagai Wakil Ketua Satgas Covid-19 Kabupaten Kayong Utara.

Dalam sabutannya, Kapolres memberikan apresiasi kepada Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana Kabupaten Kayong Utara karena telah mengadakan acara sosialisasi dengan memberikan diseminasi  informasi terkait vaksin Covid-19.

“Inti dari acara ini adalah kami dari satgas Covid-19 ingin menyampaikan informasi kepada masyarakat, bahwa vaksinasi bukan hanya kebijakan dari pemerintah tetapi  adalah kebijakan kita semua untuk membangun kesehatan dari diri kita sendiri, keluarga dan masyarakat,” kata Kapolres Kayong Utara, Bambang  Sukmo Wibowo, S.I.K., M.Hum., Rabu (24/2/2021).

Kegiatan sosialisasi ini dihadiri oleh perwakilan para tokoh masyarakat, pemuka agama, ASN, pedagang dan dari kepolisian serta masyarakat secara daring melalui aplikasi zoom meeting dan disiarkan secara langsung melalui aplikasi Youtube milik Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Kayong Utara.

Hati-hati kepada masyarakat yang seandainya belum paham tentang informasi ini, kemudian mengajak orang lain untuk mengikuti apa yang tidak dipahaminya itu, karana ada Undang-Undang Nomor 4 tahun 84 tentang Wabah Penyakit Menular.

Disitu jelas ancamannya 1 tahun penjara apabila memberikan atau melakukan aktifitas yang menghalang-halangi dari kebajikan pemerintah untuk mencegah penularan penyakit menular.

Hal serupa juga diimbuhkan oleh Kepala Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana Kabupaten Kayong Utara tentang upaya-upaya yang telah dilakukan oleh Dinkes.

“Kami terus menerus melakukan upaya 3T, 3M dan vaksinasi dalam menanggulangi bahaya Covid-19,” Kata kepala Dinas Kesehatan KKU.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tutup TMMD ke-120 di Ketapang, Irdam XII/Tpr Harap Kerja Sama TNI dan Pemda Terus Berlanjut

KalbarOnline, Ketapang – Irdam XII/Tpr, Brigjen TNI Febriel Buyung Sikumbang menutup secara resmi TNI Manunggal…

3 hours ago

Gerebek Rumah Pengedar Narkotika, Polsek Sandai Ringkus Dua Pelaku dan Barang Bukti Sabu

KalbarOnline, Ketapang - Dalam upaya memberantas peredaran narkoba di wilayah hukumnya, Polsek Sandai berhasil mengungkap…

3 hours ago

Penutupan TMMD ke-120 Desa Mayak, Sekda Sebut Program Ini Banyak Membantu Masyarakat

KalbarOnline, Ketapang - Sekretaris Daerah (Sekda) Ketapang, Alexander Wilyo menghadiri upacara penutupan TNI Manunggal Membangun…

3 hours ago

WNA Tiongkok Lakukan Penambangan Ilegal, Kanwil Kalbar Tingkatkan Timpora bersama Aparat Terkait

KalbarOnline, Ketapang - Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Barat meminta jajaran Imigrasi kelas II…

3 hours ago

Asuransi All Risk Terbaik Lindungi Mobil dari Berbagai Risiko Saat Berkendara

KalbarOnline.com – Melindungi mobil dari berbagai risiko adalah langkah bijak untuk Anda lakukan sebagai pemilik…

15 hours ago

Wujudkan Smart City di IKN, PLN Siapkan Jaringan Listrik Terintegrasi Layanan Teknologi Digital

KalbarOnline, Kaltim - PLN (Persero) resmi membangun PLN Hub yang akan menjadi episentrum ekosistem transisi…

21 hours ago