Categories: Internasional

Kado Natal yang Bikin Marah

KalbarOnline.com – Maksud perusahaan penyedia domain internet GoDaddy melakukan tes keamanan akun justru membuat kecewa ratusan karyawannya. Gara-garanya, perusahaan mengirimkan surat elektronik (e-mail) yang menyebutkan bahwa karyawan mendapatkan bonus Natal.

Perusahaan ingin tahu apakah staf perusahaan rentan terpancing e-mail penipu untuk menyerahkan informasi pribadi. ”GoDaddy menanggapi keamanan platform kami dengan serius,” tulis juru bicara (jubir) perusahaan kepada Agence France-Presse.

Pegawai diminta mengisi formulir untuk mendapatkan bonus USD 650 (Rp 9,2 juta). Sekitar 500 pegawai pun dengan semringah mengisi formulir untuk mendapatkan kado Natal itu.

Namun, bukannya mendapatkan uang, karyawan malah menerima pesan bahwa mereka gagal tes keamanan terhadap penipuan. Sontak, para karyawan marah. Kondisi pandemi yang berlanjut membuat mereka sangat membutuhkan uang. Jelas, mereka senang saat ada pengumuman bonus.

”Kami berusaha merancang tes ini seperti kejadian nyata. Tapi, kami sadar kami kurang sensitif terkait kondisi yang sedang terjadi,” kata jubir tersebut.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Asuransi All Risk Terbaik Lindungi Mobil dari Berbagai Risiko Saat Berkendara

KalbarOnline.com – Melindungi mobil dari berbagai risiko adalah langkah bijak untuk Anda lakukan sebagai pemilik…

8 hours ago

Wujudkan Smart City di IKN, PLN Siapkan Jaringan Listrik Terintegrasi Layanan Teknologi Digital

KalbarOnline, Kaltim - PLN (Persero) resmi membangun PLN Hub yang akan menjadi episentrum ekosistem transisi…

14 hours ago

Audiensi ke Kemenkes, Bupati Kapuas Hulu Usul Kelanjutan Pembangunan RSUD dr Achmad Diponegoro Putussibau

KalbarOnline, Jakarta - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melakukan audiensi dengan Direktur Pelayanan Kesehatan Rujukan…

16 hours ago

Pasutri Residivis Curanmor di Pontianak Berhasil Ditangkap

KalbarOnline, Pontianak - Polresta Pontianak berhasil mengamankan pasangan suami istri (pasutri) terkait kasus pencurian kendaraan…

16 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Pimpin Rapat Persiapan Pelaksanaan CMS di Desa

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah (Sekda) Kapuas Hulu, Mohd Zaini memimpin rapat persiapan pelaksanaan Content…

16 hours ago

Wanita di Sambas Pakai Foto Orang Lain Untuk Tipu Pria Lewat Medsos

KalbarOnline, Sambas - Beredar di media sosial (medsos), video permintaan maaf seorang wanita DL (16…

16 hours ago