Categories: Kabar

Jaga Pleno Rekapitulasi KPU, 87 Personel Polres Cilegon Siaga di Lapangan

KalbarOnline.com – Dalam rangka memberikan rasa aman dan menghimbau protokol kesehatan di Rapat Pleno Rekapitulasi dan penetapan hasil penghitungan suara tingkat Kota Cilegon pada Pilkada 2020 ini, Polres Cilegon menerjunkan 87 personel gabungan Polsek dan Polres Cilegon.

Kapolres Cilegon AKBP Sigit Haryono, yang diwakili Kapolsek Cilegon Kompol Jajang mulyana, mengatakan bahwa pada Rabu (16/12/2020), personel akan diterjunkan untuk memperkuat pengamanan di Kantor KPU Kota Cilegon. “Kami juga lakukan pengamanan sesuai protokol kesehatan,” ungkapnya.

Jajang menambahkan bahwa tugas Polres Cilegon dan Polsek Jajaran selain melaksanakan pengamanan, pihaknya juga akan mengimbau secara humanis kepada masyarakat yang tidak mentaati protokol kesehatan dan membubarkan secara humanis apabila ada kerumunan di luar halaman kantor KPU yang tidak termasuk dalam undangan.

Di tempat terpisah IPTU Sigit Dermawan, selaku Paursubbaghumas menambahkan bahwa seluruh personel yang terlibat berdasarkan surat perintah Kapolres Cilegon sudah dilengkapi dengan Alat pelindung Diri (APD). “Dan apabila melaksanakan pengamanan atau Patroli harus dalam ikatan kelompok atau regu,” tegasnya. [ind]

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Ani Sofian Tegaskan Dirinya Tak Miliki Akun Facebook, Warga Diminta Waspada Penipuan

KalbarOnline, Pontianak - Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menegaskan bahwa dirinya sama sekali tidak…

17 hours ago

PSSI Pontianak Kenalkan Sepak Bola Putri di Popda Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Kepengurusan Asosiasi PSSI Kota Pontianak mencoba mengenalkan olahraga sepak bola kepada pelajar…

17 hours ago

BKKBN Launching Sekolah Lansia di Kalbar, Pintauli: Lansia Mesti Berkualitas

KalbarOnline, Pontianak - Perwakilan BKKBN Provinsi Kalimantan Barat meluncurkan Sekolah Lansia Tahun 2024 di 14…

17 hours ago

Warga Sungai Duri Ditemukan Tewas Usai Dua Hari Pencarian

KalbarOnline, Bengkayang - Seorang pria bernama Lay Nam Ng (58 tahun), warga Dusun Cahaya Selatan,…

1 day ago

Ani Sofian Apresiasi Bank Kalbar Dukung Pembangunan di Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menghadiri Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS)…

1 day ago

Cari Duit Untuk Judi Online, Pasangan Sejoli Ini Malah Mencuri di Swalayan

KalbarOnline, Kubu Raya - Demi mendapatkan uang untuk bermain judi online, pasangan siri di Pontianak…

2 days ago